Select All
  • Senja di Jakarta
    533K 44.7K 15

    ❝Senja itu romantis. Dia yang paling banyak berkorban dari Siang dan Malam. Hadirnya sesaat, cuma sebagai peralihan. Walau Senja sadar kalau dia indah, tapi dia nggak egois. Nyatanya, ia memilih untuk mengalah.❞

  • Satu Kelas [Sudah Terbit]
    874K 67.7K 40

    [Sudah terbit dan bisa didapatkan di Gramedia dan toko buku terdekat atau WA ke nomor : 0857 9702 3488] Aldeo punya mantan namanya Sandria. Sedangkan status Elvina itu gebetan. Kalau satu kelas sama mantan itu kesialan, dan satu kelas sama gebetan itu keberuntungan. Terus satu kelas sama mantan dan gebetan, jadinya ap...

    Completed  
  • Aksioma
    2.8M 192K 30

    -Shafay Nataya- Akas? Cowok yang mirip patung itu? Nggak pernah senyum dia. Nggak ngerti, deh. Mungkin kalau dia senyum, mukanya bakal retak-retak kayak tanah musim kemarau nggak kesiram air. Suka bikin orang yang ngajak dia ngobrol salah tingkah. Soalnya cuma ada dua jenis respons dari dia: kalau nggak marah-marah...

  • Crush
    2.3M 174K 59

    #26 in teenfiction (19 April 2017) Jika ada tempat, dimana memiliki terasa begitu mustahil, dan meninggalkan rasanya terlalu sulit, maka Dhanu dan Thalia berdiri di sana. Begitulah keduanya, yang satu berlari, yang satu hanya diam, yang satu mengejar, yang lain tidak menyadari, yang satu ingin menyerah, yang lain tida...

  • Dunia Nadhira (DI HAPUS SEBAGIAN) TERBIT DI TOKO BUKU JANUARI 2019
    13.7M 181K 16

    Bagi Nadhira Azmi, mencari cowok tampan dan mapan dengan status single bagaikan mencari jarum ditumpukan jerami. Zaman sekarang rata-rata cowok yang mendapat predikat suamiable pasti sudah punya pasangannya masing-masing, kalau belum nikah ya pasti punya pacar. Dia biasa apa di usia 27 tahun masih single, harus putus...

    Completed  
  • SIN [Completed]
    27.1M 1.4M 57

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua co...

    Completed