Select All
  • Once Upon A Time | ✓
    2.2M 277K 39

    Pemenang The Wattys 2021 Kategori Fantasi Raja Alexander Thaurin tidak memiliki Ratu. Setiap tahun seorang wanita dipilih dari berbagai kalangan, bila dia berhasil menghasilkan seorang keturunan penerus takhta Kerajaan Thaurin, dia akan menjadi seorang Ratu. Satu per satu, para wanita mencoba peruntungan mereka untuk...

    Completed  
  • THE TESTAMENT
    1.4M 159K 57

    Sepeninggalan sahabatnya setelah melahirkan anak pertama, Eva menerima wasiat dari Amelia untuk menjaga dan membesarkan anaknya. Tetapi, permintaan lain Amelia untuk Eva menikahi suami yang ditinggalkan ketika Eva tidak berniat menikah, membawa kehidupan Eva jauh lebih rumit dari sebelumnya. *** Setelah melahirkan dan...

    Completed   Mature
  • Ditti
    2.4M 104K 17

    Yang Ditti inginkan adalah kakak perempuan selayaknya Elsa yang memberikan tahta Arendelle kepada adiknya. Atau paling tidak, beri ia saudara yang tak semenyusahkan Bawang Merah. Walau akhirnya tetap menikah, tapi proses panjang deraian air mata yang berdarah-darah, membuatnya lelah. Ia bahagia menjadi sekretaris yang...

  • GlowApp (Aplikasi Cari Jodoh)
    2.1M 326K 43

    [Pemenang Wattys 2022 Kategori New Adult] Berawal dari sindiran pedas trah Kakek Sadewo, Anin sebagai cucu perempuan satu-satunya yang belum punya pacar merasa tertekan. Demi membawa teman kondangan agar sindiran julit para tantenya terbungkam, ia memutuskan mencari pacar secara instan. Iklan GlowApp, aplikasi kencan...

    Completed  
  • My Perfect Majikan (Terbit)
    9.5M 261K 19

    [Romantic Comedy] Ketika seorang Bagus sang Dokter narsis yang telat kawin dipertemukan dengan Viola, gadis muda yang justru kebelet kawin. Keduanya bertemu dalam status Majikan dan pembantu. Namun apa jadinya jika ternyata pembantunya itu adalah salah seorang dari anak konglomerat kaya yang menyamar sebagai Marni. **...

    Completed  
  • MERBABY
    2.5M 261K 46

    Katanya, kalau pengin tahu gimana sifat asli seseorang, ajaklah orang itu mendaki gunung. Padahal Tyrandra tidak pernah tertarik dengan Adam, apalagi sampai kepengin tahu bagaimana sifat asli Adam. Namun, tanpa disengaja, mereka berada dalam satu kelompok pendakian. Dari situlah, Tyrandra jadi tahu bagaimana sifat as...

    Completed  
  • BEHIND THE STORY
    2.7M 615K 77

    TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA atau TOKO OREN (SHOPEE) Genre: ROMANCE-FANTASI [Rank #1 in Fantasi 04.05.21] |CERITA INI SUDAH TERBIT DI ROMANCIOUS, CERITA MASIH LENGKAP DAN TIDAK DIHAPUS, JIKA TERLANJUR SUKA DAN SAYANG DENGAN CERITA INI, SILAKAN ORDER YA| "Sebuah buku untuk jiwa yang hilang, baca dan masukl...

  • Neroin [Segera Terbit]
    1.5M 208K 38

    [COMPLETED] Eirene merapat pada Nyx, dan cowok itu hanya diam menatapnya. Eirene kemudian melingkarkan satu tangan di leher Nyx, dan satu tangan lagi menyentuh bibir bawah cowok itu dengan ibu jari. Eirene menarik bibir Nyx ke bawah, kemudian mendekat seakan-akan ingin mencium cowok itu hanya untuk membuat Aster pergi...

    Completed  
  • Marriage Blues (COMPLETED)
    5.3M 509K 58

    "Marriage is hard, divorce is hard. Choose your hard." Menikahi perempuan tukang kontrol dan selalu ingin menang sendiri bukanlah perkara mudah. Hebatnya, Ghidan Herangga berhasil menjalani itu selama tujuh tahun berturut-turut. Tanpa persetujuannya, Keira menjadikan Ghidan sebagai si pemberi makan egonya yang setingg...

    Completed  
  • Amoxylove (COMPLETED)
    5M 336K 24

    Shera Kinanti, 25 tahun, Manajer Produksi Beta Laktam di sebuah perusahaan farmasi, punya poin-poin yang tidak disukai dari seorang pria. Sayangnya semua poin itu ada di sosok Direktur Marketing yang baru. Sejak hari pertama, Shera sudah alergi berada di dekatnya. Hari-hari kerjanya jadi terasa menyebalkan. Hari-hari...

    Completed  
  • Over Young Master
    4.1M 71.5K 8

    Memiliki Tuan Muda yang bersifat keras kepala, posesif, pemaksa dan tidak mau dibantah bukan, lah hal yang mudah. Gempita Inggitri (17) gadis cantik yang menjadi pelayan pribadi seorang Alta Anggara(18). Seorang laki-laki tampan menyerupai dewa pencabut nyawa dalam wujud manusia. Kehidupan mereka memang terlihat biasa...

    Completed  
  • Invalidite [Completed]
    30.1M 2.5M 69

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradi...

    Completed  
  • Warm Hug
    6.1M 167K 24

    (Di hapus sebagian untuk kepentingan penerbitan) warning 18+ oktober 2020

    Completed  
  • The Proposal
    997K 100K 43

    Mengetahui dirinya hamil bukanlah hal yang membahagiakan bagi Violeta, terlebih ketika pacarnya, Axel, menghilang tanpa kabar. Di tengah keputusasaannya, pimpinan perusahaan tempatnya bekerja-Edgar-menawarkan proposal jalan keluar untuk Violeta dan calon anaknya dengan sebuah syarat; Violeta harus menikahi Edgar. *** ...

    Completed   Mature
  • Menjemput Patah Hati
    521K 75.5K 48

    "Kalo gitu biar lebih ringan, ayo kita jemput patah hati kita sama-sama." Ren Antonio adalah mahasiswa semester akhir yang ditimpakan fitnah atas pelaku kekerasan serta penyekapan. Satu kesalahan terbesarnya adalah menyekap Rosa Azalea demi balas budi ke bosnya yang telah memberi tumpangan ke rumah sakit di saat ia sa...

    Completed  
  • Dari Balik Jendela (COMPLETED)
    5.3M 720K 49

    Nadia Sasmita Sandhi menyukai jendela. Baginya bingkai jendela seperti sebuah layar tempat dia bisa menyaksikan berbagai macam cerita. Dia suka hanya duduk diam menatap dunia melalui sebuah jendela. Narendra Sangkala Surya adalah tokoh utama yang selalu dia nantikan kehadirannya lewat jendela tempat dia selalu setia...

    Completed  
  • SINGASARI, I'm Coming! (END)
    2.3M 336K 69

    Kapan nikah??? Mungkin bagi Linda itu adalah pertanyaan tersulit di abad ini untuk dijawab selain pertanyaan dimana sebenarnya jasad I Gusti Ketut Jelantik dikebumikan. Kurangkah dia berikhtiar? Lalu apa namanya kegiatan blind date yang harus Linda lakoni setiap akhir pekan selama empat bulan, tentu atas prakarsa san...

    Completed