RAIN
"Hujan kau tau? Aku membencimu. Ya, sangat! Aku bahkan tak tau apa salah fatal yang telah ku lakukan terhadapmu, sampai sampai kau merebut Arga ku. Hujan, aku merindukannya. Jika kau tak mampu mengembalikan dia padaku, setidaknya katakan padanya aku merindukannya.."