sekeping Kenangan
Yang lalu biarlah berlalu, berikan kesempatanmu kepada waktu untuk turut andil dalam menata kembali hatimu yang dirundung pilu. Karena kita tak pernah tahu. Sementara waktu akan terus bergulir, meninggalkanmu bersama semua kenangan getir. Atau bisa jadi, waktu akan membawamu ke tempat yang baik. Dimana tawa bahagia m...