Select All
  • Jejak Masa Lalu (Terbit)
    1.4M 163K 32

    "Kau setia mengikuti langkahku yang terayun, menggayuti embusan napas, sebagaimana aku tak bisa melepas kenangan bersamamu. Karena tahu, akulah penyumbang kesedihan terbesarmu selama hidup. Tolong beritahu aku, akan kebahagiaan itu kuraih tanpamu?" Robby.

  • LARASATI #2 (Penggoda Terindah)
    797K 8K 12

    Kutulis lagi kisah hidupku di coretan ini. Kisah seorang Larasati, yang ditinggal pergi suami. Lalu, semua sisa-sisa dosa dari masa laluku mulai sirna. Bersama dengan setapak demi setapak langkah yang baru kulalui. Hidup baru, dengan lelaki baru yang mengisi hidup ini. Namun, mana bisa aku jatuh hati kepada lelaki lai...

    Mature
  • Dunia Nadhira (DI HAPUS SEBAGIAN) TERBIT DI TOKO BUKU JANUARI 2019
    13.7M 181K 16

    Bagi Nadhira Azmi, mencari cowok tampan dan mapan dengan status single bagaikan mencari jarum ditumpukan jerami. Zaman sekarang rata-rata cowok yang mendapat predikat suamiable pasti sudah punya pasangannya masing-masing, kalau belum nikah ya pasti punya pacar. Dia biasa apa di usia 27 tahun masih single, harus putus...

    Completed  
  • Hands Up
    405K 21.7K 11

    Spin Off BiangLala (Tamat di Karyakarsa) Meski hidupnya berantakan dan penuh dosa, Fabian tetap mendambakan pasangan yang baik. Dan baginya, Elisa adalah orang yang tepat. Gadis keturunan keraton yang lemah lembut dan kaya raya itu dengan mudah membuatnya jatuh cinta. Masalahnya, Elisa terlanjur menganggap Fabian ber...

  • Accidentally Assistant
    207K 12.4K 42

    sejak mengocok kartu tarot dan diramalkan akan kena kesialan bertubi - tubi, hidup Rasyila berubah total. gadis yang kuliah bergantung pada beasiswa ini bekerja paruh waktu demi menabung untuk adiknya yang akan segera kuliah. kesialan membuatnya tersiram tabung berisi urin dan di hari yang sama dia melihat laki - lak...

  • Queen Bee Vs Bad Boy (2023 Ver.)
    19M 1M 68

    SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA (Tapi masih Completed di Wattpad) Julieta Walton, sering dikenal dengan sebutan Queen Bee ke mana pun dia pergi. Dengan wajah bak model, sikap yang berani, dan berasal dari keluarga kaya, dia pun selalu masuk dalam kalangan anak populer di sekolah. Tapi setelah dikeluarkan...

    Completed  
  • The Perfect Strangers
    45.8M 2.4M 97

    SERIES SUDAH TAYANG DI VIDIO! COMPLETED! Alexandra Heaton adalah salah satu pewaris Heaton Airlines, tetapi tanpa sepengetahuan keluarganya , dia menjadi seorang mata-mata, tidak pernah menyangka, ia akan mendapatkan misi untuk mencari informasi tentang Pemimpin sebuah gang Mafia. Dan yang ternyata itu adalah Liam Ham...

    Completed