Select All
  • wherever you may be | on going
    44.3K 1.9K 10

    Alena ingin terus sama-sama dengan Arka. Begitu pun sebaliknya. Hal yang paling ingin dilakukan Arka adalah dengan terus ada di manapun Alena berada. Juga, dimanapun Alena membutuhkannya. Namun, semua tidak berjalan sesuai keinginan. Banyak yang harus mereka lalui, karena saat keinginan untuk memiliki sama dengan kehi...

  • Started With A Broke(s) Up
    1.5M 170K 33

    Mika putus dari sahabat Luna. Luna putus dari sahabat Mika. Satu keinginan Mika: melupakan Ana. Satu keinginan Luna: melupakan Juna. Namun di Bulan Desember yang dingin, persepsi mereka tentang melupakan menjadi berubah. Itulah saat mereka bertemu, secara tak sengaja dan tak sengaja menjadi dekat. It's all started wit...

    Completed  
  • Moon and Her Sky
    1M 95.3K 55

    [WattysID 2018 Winner: The Storysmiths] ✨ HANYA BERISI CERITA SEQUEL, MOON AND HER SKY IS PUBLISHED! ✨ Mona bilang, namanya berarti bulan. Tugas bulan adalah menyinari langit malam meski tidak secerah mentari. Dan kata Angkasa, tempat ternyaman bagi bulan adalah langit. Mona percaya itu, dan ia ingin membuktikan, bahw...

    Completed  
  • Matahari Tengah Malam (Sequel KeylanDara #2)
    38.8K 4K 52

    •SEQUEL KEYLANDARA• Siapa bilang sifat orang tua selalu nurun ke anaknya? buktinya seorang Dara yang menawan bisa melahirkan seorang anak yang naudzubillah! Pemalas, tomboy, dan dia adalah seorang ROCKER! Apalagi dia punya adik yang amit-amit juga. Namanya Bima. Jika mereka bersama, seisi rumah mau pecah rasanya! Namu...

  • BRIDE
    10.9M 493K 70

    "Mimpi kali Lo! Gue gak akan pernah mau jadi pacar playboy kaya Lo! " -Brisia Adelina Wijaya- "Mungkin sekarang lo bisa bilang gak suka sama gue. Tapi gue punya seribu satu cara untuk bikin lo jatuh cinta sama gue." -Devano Hardian Kusuma- Siapakah yang pada akhirnya akan kalah? Apakah Brisia yang pada akhirnya kal...

    Completed  
  • The Melody
    777K 29.3K 67

    #25 in teenfiction 23 Oktober 2017 Kevin William Alvano, adalah definisi cowok dengan pahatan paling sempurna di SMA Merah Putih. Dia kapten basket dengan tubuh tinggi dan atletis, senyum semanis gula sintetis, serta sikapnya yang sulit tersentuh menjadikan dirinya sebagai pujaan para siswi. Insiden jatuh di tang...

  • Are You? Really?
    10.4M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • THANK YOU SALMA
    1.3M 108K 14

    TRILOGI DEAR NATHAN (TELAH TERBIT DAN DIFILMKAN) "Jadi saya harus bantu gimana biar ceritanya selesai? Bantu doa aja gimana, Sayang?" Aku mendelik ketika dia memanggilku, 'Sayang'. "Ceritain semuanya, aku mau dengar." Mendengar dia bercerita adalah salah satu hal yang paling aku suka di dunia. "Oke, kamu dengar baik-b...

    Completed  
  • I've got a crush on my bestfriend [ON HOLD]
    23K 1.6K 8

    [Sequel of Young Marriage] Kata orang, jika laki-laki dan perempuan bersahabat tidak ada yang namanya benar-benar berteman. Salah satu diantara orang itu pasti ada yang jatuh cinta kepada sahabatnya sendiri. Seperti aku. Aku menyukai sahabatku sendiri. Aku tidak tahu pasti bagaimana aku bisa mulai menyukainya, tetapi...

  • Lovely Husband
    28.3M 1M 78

    [attention : belum direvisi, banyak typo, kesalahan penggunaan kata dan tanda baca] Kisah antara Arka dan Karin dimulai saat keterpaksaan menghampiri kedua belah pihak. Antara tidak ingin mengecewakan atau dianggap tidak memikirkan keluarga membuat mereka tidak bisa menolak perjodohan yang tidak berdasarkan keinginan...

    Completed  
  • BARA [TELAH TERBIT]
    5.4M 114K 20

    [Beberapa Part sudah dihapus untuk penerbitan. Telah Tersedia di toko buku Gramedia seluruh Indonesia] 'Senyuman penawar luka yang seluas samudera' Bara Elang Nugroho, biang kerok sekolah SMA Angkasa yang adem dipandang mata. Si nakal yang susah dijangkau. Orangnya galak, tidak suka diatur dan tidak takut pada apapun...

  • BimaSena✔️ COMPLETED [SEQUEL KEYLANDARA #1]
    303K 28.9K 71

    • COMPLETED || SEQUEL KEYLANDARA || BISA DIBACA TERPISAH • "Let see seberapa kuat lo nahan godaan dari gue, Arsena Lavenia Azura." -Alexander B. Zanuar- "Gue bersumpah kalau jatuh cinta sama lo itu adalah KUTUKAN! Lo sial bagi gue Lex!" -Arsena Lavenia Azura- ...

    Completed  
  • KeylanDara [SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA]
    7.5M 499K 74

    Highest rank : 3 in teenfiction (11 Mei 2018) •Keylan Zanuar Nugraha Cowok dingin tanpa perasaan. Paling anti jika barangnya disentuh oleh siapapun apalagi dirusak. Ia kira hidupnya akan hitam putih semenjak masalah itu terjadi. Namun, dengan datangnya Dara dalam hidupnya membuat hari cowok itu lebih berwarna. •Dara...

    Completed  
  • SLS [3] The Choice
    2.6M 93.1K 24

    #8 in teenfiction 7 April 2017 Pilihan dalam hidup pasti akan selalu ada. Tetapi pilihan kali ini, hanya kembali mengulang masa lalu atau membuat kisah yang baru. Ketika masa lalu kembali datang menghampiri akankah kamu menyentuhnya kembali? Walaupun tanpa sadar kisah yang baru hampir tergenggam dalam jemari -Jane Nat...

  • Dylan The Bad Boy
    4.9M 86.4K 23

    (Tersedia Di Toko Buku Gramedia) Private acak follow dulu Highest Rank #6 in Teen Fiction (19 Januari 2018) "Pacaran yuk," Ucap Dylan. Maudy terkejut. "Lo gila ya!" "Gue gila juga karnna lo." "Kenapa jantung gue deg-deg-gan gini." Batin Maudy. "Mata yang sangat indah." Batin Dylan berbicara. "Lo sekarang jadi pacar gu...

    Completed  
  • ALTERO (Completed)
    9.7M 582K 53

    Best cover @prlstuvwxyz. Ini cerita lama rasa baru, alurnya sama tapi ada bedanya. Baca berita noh untuk tahu kelengkapannya. "Woi!" Nanda berusaha mengejar langkah lebar cowok tinggi yang sudah jauh melangkah di hadapannya. Tidak ada tanda-tanda cowok itu akan berhenti. Kalau tidak salah lihat, cowok itu malah semak...

  • ALDANEL (2)
    1.9M 123K 39

    Akankah jarak membuat kita lebih dekat? membuat kita bahagia pada akhirnya? atau bahkan jaraklah yang menjadi orang ketiga hingga membuat kita saling tersakiti? Aku mencintaimu, mencintai setiap hal yang berkaitan denganmu, tak terkecuali jarak. Bisakah aku membujuk jarak untuk tetap membuatku bersamamu El? Menunggu...

    Completed  
  • ALDANEL
    3.6M 220K 37

    SUDAH TERBIT!!!!!! cek ig : @setiase @gloriouspublisher16 ya pipel Ketika es harus bertemu dengan batu, mungkinkah ada air yang menjadikan mereka es batu? Atau mungkinkah es harus mencair bersama air dan membuat batu berdiri sendirian? Elvina Sheeva Alosius, cewek es yang hidup bagaikan manekin. Semenjak kejadian itu...

    Completed  
  • My Bego Boyfriend
    6.1M 280K 23

    SUDAH TERBIT [BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS] [16 Okt 2017] Ini bukan cerita tentang cowok dingin sebagai mostwanted sekolahan. Ini bukan cerita tentang cowo cool yang diburu oleh banyak siswi. Ini bukan cerita tentang cowo pintar idaman kaum hawa. Tapi, ini cerita tentang CAVINDRA MARSELO, si cowok bego yang pecici...

  • Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    20.1M 1.6M 61

    "Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah s...

  • DRAMA [Sudah Terbit]
    792K 71.3K 43

    [Sudah Terbit] DRAMA "Bangun, pilih gue yang nyata ada buat lo!" Jadwal update: SENIN & KAMIS __________________________________________________________ Merasa kesepian dalam keluarga, Bora selalu bayangin hidupnya sempurna kayak di drama Korea. Maka, betapa senangnya Bora saat bertemu Reksa. Cowok jangkung dengan gay...

    Completed  
  • Barga [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    4.8M 488K 43

    [Sudah tersedia di toko buku. Beberapa part sudah dihapus] Sahabat rasa pacar, siapa yang nggak mau? Tapi Barga jelas menolak tawaran itu. Sebab baginya, status pacar bisa jadi mantan tapi tidak dengan persahabatan. Karena ini tentang Barga yang sangat menyayangi Ranya. Ini juga tentang Barga yang mematikan mimpinya h...

    Completed  
  • Geigi [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    5.1M 521K 42

    [SELESAI] Pernahkah kamu merasakan takut berlebihan pada sesuatu yang sepele? Kalau, ya. Kita sama. Aku takut jatuh cinta dan aku juga takut tidak bisa merasakan cinta. Aneh. Tapi itu yang aku rasakan. Berawal dari tragedi terlambat olimpiade membawa mimpiku hanya sebatas angan, kemudian berujung dekat dengan dua co...

    Completed  
  • Saga [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    4.4M 452K 36

    Saga "Yang kembali bermimpi karena senyummu." a novel by PIT SANSI __________________________________ Selin Ananta, cewek penuh semangat yang dijadikan objek balas dendam oleh Saga. Saga menduga Selin ada kaitannya dengan semua paket hitam yang diterimanya dengan cara misterius selama ini, yang membuat Mamanya tergunc...

    Completed  
  • Lavina [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
    10.9M 810K 49

    Lavina Asha dan Arsenio Abrisam adalah pasangan kekasih di SMA Nusa Cendekia. Arsenio yang cool terkesan cuek sering membuat Lavina bertanya-tanya apakah hanya dia yang memiliki perasaan cinta, apakah Arsenio jenuh atau menyesal menjadi kekasihnya. Tapi rasa suka Lavina terlalu besar hingga dia mengesampingkan pertany...

  • Long Distance Relationship
    1.3M 110K 51

    Sequel Infasilran. Semenjak kepindahan Faga yang memilih untuk kuliah di Belanda untuk menggapai cita-cita nya sebagai Dokter mempelajari ilmu lebih dalam lagi. Awalnya Indi sangat setuju dengan pilihan Faga, karena itu adalah bahagia Faga bahagia Indi juga. Bulan demi bulan, tahun demi tahun, Faga telah berubah, dia...

    Completed  
  • Saudade
    24.9M 1.8M 72

    cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang...

    Completed