Select All
  • Sweet Revenge (Completed)
    56.2K 5.6K 25

    Ditolak itu menyakitkan. Apalagi jika disertai kata-kata yang membuat hati panas. Itu yang dirasakan Lalas. Cintanya ditolak cowok satu sekolah yang menurutnya mirip artis Korea idolanya. Joan juga merasakan sakit hati ditolak cowok blasteran Inggris yang menurutnya mirip aktor Hollywood idolanya. Diam-diam Lalas dan...

    Completed  
  • Kertasburam (Rasa)
    123K 8.3K 8

    "Setiap orang memiliki rangkaian kata yang tak sempat terucap, terdiam dalam sudut hati. Karena rasa, hanya yang punya hati saja yang mengerti" Bukan cerita pendek, bukan sajak atau puisi, apalagi novel. Hanya sekumpulan tumpahan perasaan yang tak sempat terucap. Tidak perlu dimengerti, hanya perlu dirasakan. Seperti...

  • 70 Floors of Memories (Kumpulan Cerita Pendek)
    36.3K 2.7K 3

    Bagaimana kalau hidup kita terdiri atas puluhan lantai? Kemudian kamu berjalan jauh sampai ke lantai paling dasar, melihat kenangan yang kamu lupakan..

  • Intertwine
    146K 13.6K 18

    Ranaditya Arizona bukanlah orang asing dalam hidup Nikki. Namun jika Nikki diberi satu kesempatan lagi dalam hidup tanpa mengenal Arizona sama sekali, ia tak masalah.

  • The Two of Us
    1.9M 146K 21

    Angga adalah pil biru yang selalu berusaha meninggalkan masa lalunya dan lari dari kenyataan. Sementara itu, Vania adalah pil merah yang sedang berusaha mengejar dan membawanya kembali ke dunia nyata. Dunia di mana segala hal tidak selalu terlihat seperti pelangi dan mentari pagi.

  • Dilema
    962K 21.1K 14

    Lima tahun memendam perasaan sendiri, membuat Naya cukup puas terjebak dalam bos-karyawan-zone. Alih-alih menarik perhatian pria pujaannya, Naya lebih suka menikmati perasaannya dalam diam. Tapi tentu rasa sukanya terhadap Prima tidak luput dari perhatian teman-temannya, terlebih Kafka. Manusia pecinta monyet dan laut...

    Completed