Select All
  • Istri Cadangan
    4M 82.6K 22

    (SUDAH DITERBITKAN) "Ibra aku punya syarat kalau kamu mau menikah denganku. Aku nggak mau hamil, aku masih mau melanjutkan karierku dulu, karena saat ini waktu yang tepat untuk berjuang mengejar impianku. Tapi, jangan kecewa dulu! Aku punya solusi yang mungkin bisa kamu pertimbangkan. Kamu diharuskan menikah secepatny...

    Completed  
  • Remember Us
    7.9M 315K 45

    Randi tidak bisa mempercayai penglihatannya saat ini. Perempuan yang 8 tahun lalu sempat menjadi pacarnya selama tiga hari sebelum ia pergi ke luar negeri, yang tidak bisa dihubunginya sama sekali, dan yang dicari-carinya setengah mati. Kini ia menemukannya! Tapi... kenapa perempuan itu menggandeng seorang anak laki-l...

    Completed  
  • Jodoh Untuk Mira (DI HAPUS UNTUK PROSES PENERBITAN)
    2.6M 208K 31

    Mungkin merasakan cinta di usia 14 tahun bisa di kategorikan cinta monyet. Apalagi cinta sama teman Kakak sendiri. Itulah yang dirasakan oleh Almira Wiratama, gadis yang mempunyai cita-cita menjadi seorang dokter tapi malah banting stir jadi Guru Bimbingan Konsling di sebuah SMP. Gadis yang tangguh diluar tapi rapuh...

    Completed   Mature
  • [SUDAH TERBIT] An Eternal Vow
    2.1M 126K 33

    [SUDAH TERBIT] Sebagian cerita sudah dihapus. Buku sudah bisa dipesan dan ditemukan di semua toko buku. An Eternal Vow Wanita itu masih memakai kebaya putih dengan riasan lengkap serta sanggul yang tertata rapi. Riasan di atas kepalanya belum tersentuh, tidak ada yang berani mendekat. Siapa yang berani mengingatkan...

    Completed  
  • Après Le Mariage (PUBLISHED)
    1.4M 61.6K 13

    Diterbitkan oleh BUKUNE. Highest rank #2 in Romance at 2016. (Tersedia diseluruh toko buku Gramedia di Indonesia atau di website Gramedia.com) [Telah di baca 5juta kali. Cuma udah aku delete jadi sisa 5part. Otomatis yg read ilang dengan sisa segitu. My mistake. LoL] Menikah karena suatu kecelakaan bukanlah sebuah anu...

    Completed  
  • No Place Like Home
    1.8M 80.3K 14

    [Sudah terbit] [SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS] Pemenang Wattys Award 2016 kategori "CERITA SOSIAL" "I just wanna feel wanted..." Bagi Gandana Wanudara, kehidupan jauh dari kata sempurna sudah menjadi hal biasa. Dia tidak pernah tahu siapa ayah kandungnya, hingga usia sepuluh tahun. Kemudian sosok itu datang, mencoba men...

    Completed  
  • Tied The Knot
    4.6M 55K 17

    [Sudah terbit, bisa dicari di Gramedia/toko buku lainnya/toko buku online] #2 The Tied Series (Bab 7 s/d epilog sudah dihapus) Tiga hal paling penting bagi Rian dalam hidupnya; Mama, arsitektur, dan tidur panjang di hari Sabtu. apa pun akan dilakukannya demi ketiga hal itu. Ketika Mama menjodohkannya dengan seorang ga...

    Completed  
  • Tied Up (CLOSED PO)
    2.4M 5.1K 20

    [SUDAH DITERBITKAN SECARA SELF PUBLISH] [SEMUA PART SUDAH DIUNPUBLISH] #1 The Tied Series "Sejak awal melihatmu, aku tahu kamu bentuk nyata dari bencana. Sekeras apa pun aku menghindar, kamu berhasil menarikku mendekat. Seolah ada tali tak kasat mata yang mengikat kita." Menjalin hubungan dengan atasan adalah hal tera...

    Completed