Select All
  • Jantung Untuk Ethan | 0.5 (TAMAT)
    65.5K 2.8K 42

    Memangnya kamu mau menghabiskan hidupmu dengan orang yang cacat dan sekarat sepertiku? -Lily Aldren Smith- Sebuah prekuel jauh sebelum dunia First dimulai. Melihat mantan nikah sama adiknya sendiri? Siapa yang sanggup? Begitu pun Lily yang terpaksa mengikuti drama keluarga yang memuakkan ini. Sampai suatu malam, keti...

    Completed  
  • Rahasia Cinta ( SUDAH TERBIT )
    344K 43.3K 44

    SUDAH TERBIT. SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS. Pertemuan yang tidak sengaja. Pertemuan yang akan mengikat mereka selamanya. Takdir telah menggariskan mereka bertemu, dalam sebuah situasi yang tak terelakkan. Utari hanya seorang wiyata bhakti di kantor pemerintahan daerah. Suatu hari dia ikut perkemahan keakraban yang dil...

  • Di Tepian Musim Semi
    1.9M 156K 68

    PROSES PENERBITAN Naela Alfiatul Husna: Seorang advokat Muslimah lulusan Michigan University, USA. Kris: Jaksa Penuntut Umum yang selalu berpenampilan awut-awutan. Dia sering menjadi lawan Naela di persidangan. Sam: Seorang pemilik Firma Hukum ternama di Texas, USA. Fatih: Bocah tampan dengan wajah Barat yang sempurn...

    Completed  
  • Inni Uhibbuka Fillah, Ali
    16.1K 897 5

    [ON GOING] Aku mencintaimu, Ali. Aku bukan seperti Fatimah, yang bersedia menunggumu dalam diam. Aku ingin menjadi Khadijah, yang memberanikan diri untuk mengkhitbahmu. Tapi melihat diriku saat ini, apakah pantas aku menjadi Khadijahmu?

  • " The Best Gift You Ever Give" (SELESAI)
    93 1 2

    Kisah haru sebuah persahabatan Gea dan Keny yang tulus. Cerita pendek dua episode ini dibuat saat SMA, sepertinya karena tugas pelajaran Bahasa Indonesia. Happy reading 🌠

    Completed  
  • Warna di Selat Gibraltar
    20.8K 2K 13

    [ON GOING] Aisya 3 Kamu hadir dalam hidupku, Dan mampu merubah semuanya menjadi lebih berwarna. -Syarif- Aku selalu berharap, kehadiranku menjadi warna baru di hidupmu, Dan membuatmu bahagia. -Aisya- Tapi, di Selat Gibraltar, dua warna yang berbeda saling bertemu. lalu apakah mereka akan menyatu? Tidak. jawabannya ti...

  • Saat Senja Tak Lagi Jingga
    122K 1.2K 3

    [ON GOING] Ketika sakit membuatmu jatuh. Ada cinta yang membantumu bangun, walaupun tertatih. Ini semua tentang cinta Jingga untuk Senja. Harapan Jingga bersama Senja. Jalan Jingga yang searah dengan Senja. Tapi, Senja tak pernah menyadari cinta Jingga. Karena? Jingga hanyalah sahabat Senja. Tak lebih dan tak kurang. ...

  • Bintang dibalik Senja (COMPLETE)
    666K 39.6K 37

    [COMPLETE] SMA, dijodohkan? dengan laki-laki yang sangat aku benci, yang selalu membuatku menderita karena dipermalukan. Kenapa Tuhan? kenapa harus dia? Sedangkan ada laki-laki lain yang membuatku penasaran dan ingin tahu tentangnya, yang setiap subuh kulihat dirinya bermunajat dimushola depan rumah. -Alesha- Rumi dan...

    Completed  
  • Assalamualaikum Cinta
    271K 12.9K 38

    Cintailah aku dengan kecintaanmu pada allah. jangan biarkan hawa nafsumu menguasaimu. ya rabb doaku dalam sujud hanya untuknya yang bertasbih dengan namamu. maka lindungilah ia dengan cintamu "saya tegas dan angkuh sama kamu bukan karena saya benci kamu tapi itu karena saya hanya ingin menutupi kekaguman yang tidak ha...

  • Imam Al-Hubbiy (COMPLETE)
    795K 12.3K 10

    [COMPLETE] Cerita tentang seorang dokter berusia 26 tahun, yang sibuk dengan segala pekerjaannya sampai dia lupa dengan kewajiban seorang laki-laki yaitu menjadi imam yang membina keluarga. Laki-laki itu lebih memilih pekerjaannya daripada memilih wanita dan menikahinya. Suatu hari, Allah mempertemukannya dengan beber...

    Completed  
  • Setulus Cinta Zara
    13.1M 501K 33

    Assalamualikum kata yang akan kuucapkan saat aku akan masuk dalam hatimu menjadi yang terbaik bagimu, menjaga dan selalu menyayangimu. aku tahu kamu tidak mencintaiku tapi aku mencintaimu saat kau ucapkan "aku terima nikahnya Fatimah Azzara" didepan waliku yaitu ayahku

    Completed