Select All
  • What Kind of Mommy (Revisi) - Open Pre-Order
    3.1M 145K 23

    Nolong balita, malah dapet duda?! Risa tidak menyangka pertolongannya kepada balita yang tersesat membuatnya terjebak dalam permasalahan rumah tangga Aiden Davies. Kemiripan wajahnya oleh seseorang menjadi penyebab dirinya dipanggil ibu sekaligus istri oleh pasangan anak-ayah yang keras kepala. Satu tahun yang lalu, C...

  • AKASYA
    6.7M 482K 72

    🔴 END | SUDAH TERBIT PART MASIH LENGKAP > BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA "Cih, cewek murahan!" "Udah tau Aka gak suka, masih aja dikejar-kejar!" "Gak ada harga dirinya!" "Jadi cewek tu punya harga dirinya kek!" "Urat malu nya udah putus kali." Berbagai macam cacian yang dilontarkan oleh Orang orang sekitar Syahfa. "L...

    Completed  
  • S.A.D In A Life (Completed)
    6.4M 263K 78

    (Pertama kali buat. Ini cerita ter absurd yang pernah aku buat, mohon dimaklumi) Terkadang kita bisa kuat seperti batu. Namun dibalik itu, masih tersimpan kerapuhan yang berakibat layaknya sebutir debu. S.A.D In a Life (Stone And Dust In A Life) __ Picture: https://pin.it/pwcm3rpekrnje4 © 2019 Last update(Completed)...

    Completed  
  • SARKA [Sudah Terbit]
    10.6M 501K 69

    Perhatian!!!! Ini cerita aku buat sendiri!! Jadi kalau ada cerita yang sama entah alur ceritanya,nama orang atau apapun itu bukan aku yang plagiat tapi mereka Terimakasih:)) Dipublish : 26 Januari 2019 Selesai : 12 Juli 2020 Sudah terbit di Penerbit Cloudbookpublishing. [SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA] Beberapa part suda...

  • Halo, Mantan! (Tersedia Di Gramedia)
    5.1M 262K 25

    Fika sangat suka sekali dengan sebuah tantangan. punya wajah cantik yang akan dengan mudah menarik perhatian lawan mainnya. Fika, dengan senang hati mendapatkan perintah asalkan mendapatkan keuntungan. Kali ini, Fika ditantang untuk mendapatkan nomor ponsel salah satu pangeran sekolah yang terdengar terkenal dingin da...

  • Perfect Boyfriend
    945K 36.9K 56

    Valery,gadis belia yang baru memasuki masa SMA.Dia periang,selalu menebar energi positif untuk orang di sekelilingnya,memotret menjadi hobinya.Kedua kakaknya selalu menjaga adik perempuannya ini,sampai pada suatu saat Valery jatuh cinta kepada orang yang salah. Tapi itu semua berakhir sampai seorang yang di dekatnya y...

    Completed  
  • BadGirl Vs GoodBoy
    7.8M 379K 92

    Siapa yang tidak mengenal Nadia? Badgirl sekolahan berparas cantik, berotak pintar, namun sayang seribu sayang hobby nya mencari masalah, entah lah itu hobby atau sekedar rutinitas disaat bosan, yang jelas Nadia begitu absurd, berbeda dengan saudara kembar nya yaitu Salsa. Siapa juga yang tidak mengenal Salsa? Gadis a...

  • GLAVIC (Sudah Terbit)
    4M 114K 53

    Ini tentang GLADYS & VICTOR° ^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^^ Ini kisah GLADYS ALMEYRA. Gadis polos dan lugu yang baru menginjak kaki di SMA. Awalnya semua berjalan lancar, sampai masalah bermula Gladys dapati dari Masa Orientasi Siswa. Permasalahan dengan seniornya, bullying, dipermalukan seangkatan. Gladys me...

  • MARCO [SUDAH TERBIT]
    1.1M 69.3K 111

    | OPEN PO 29 NOVEMBER - 02 DESEMBER 2018| Marco Diaz, cowok badboy-tapi somplak yang hobby nya bermain skateboard. Selain itu, Marco mempunyai rahasia yang bahkan seantero sekolah pun sudah tau, yaitu; Marco menyukai Ketua OSIS di Sma mereka. Namanya, Risa pratiwi. Ketua OSIS yang dinaksir oleh badboy kampungan sepert...

    Completed  
  • SEATMATE ( COMPLETED )
    841K 9.8K 15

    Pindah ke Dreame. Yg mau baca di sana lengkap ya🦋 Tinggal cari dreame aku @Nilamunasari ❤ #34 in Teen Fiction - 07.01.20 #1 in Badboys - 17-11-2018 Kevin cowok berandalan yang punya hobi : √ Cabut dari sekolah, √ Merokok dikantin, √ Melawan guru, dan √ Membanggakan dirinya, Kalau sudah tidak ada kerjaan, dia dan tema...

  • Juli
    1.6M 109K 65

    CERITA TELAH DITERBITKAN Twins Month [2] : Juli Valeria Alexis Juli, ditinggalkan oleh cinta pertamanya dan memutuskan untuk menyembunyikan sakit hatinya dibalik senyum yang ceria. Julian, ditinggalkan sahabat yang amat ia cinta dan memutuskan untuk menutup diri dan bersikap dingin. Mereka sama-sama terluka, mereka sa...

    Completed  
  • My Boyfriend is My Brother✔
    243K 7.9K 43

    [COMPLETED] [DITERBITKAN] [SEBAGIAN PART DIHAPUS] Dia kekasihku atau... kakakku? 'Cover by salsabilafauzyana'

    Completed  
  • STARTLE
    446K 34.5K 38

    [Cerita akan di private, sebelum baca follow dulu] Sequel possesivo!! Hanya tentang keluarga kecil Gabby & Gerald!! Rachilla Alteria Xavier bisa dibilang gadis yang sifat menurun dari Mamanya yang tak lain ialah Gabby. Berbanding balik dengan kembarannya yang bernama Rachillo Alterio Xavier, Chillo ini memiliki sifat...

  • NERD GIRL OR PERFECT GIRL ✔
    6.1M 208K 114

    WARNING! INI REAL DARI IMAJINASI AKU SENDIRI, BUKAN HASIL JIPLAKAN, SO SAY GOOD BYE FOR HATERS 🤣 ----------------------- !!! BELUM DI REVISI !!! Ini adalah kisah seorang Vissakha Queenza Adhitama, putri dari keluarga terkaya no 1 di dunia. Dia rela menyamar jadi NERD GIRL untuk memecahkan masalah di sekolah milikny...

    Completed  
  • POSESIVO (COMPLETED✔)
    7.2M 377K 57

    Baru saja masuk sekolah barunya, Gabby sudah di klaim saja oleh seseorang sebagai pacarnya? Aneh? Tentu, Gabby sendiri aneh dengan orang itu yang ia sendiri tidak tahu siapa. Rank? : #117 in teen fiction (16-05-17) #85 & 90 in (19-05-17) #38 in teen fiction (27-05-17) #36 in teen fiction (03-06-17) #32 in teen fictio...

    Completed  
  • PUTRI ✔
    139K 2K 12

    [[ SEQUEL BROTHERS ]] "Kenapa harus bertahan dengan dia kalau dia hanya bisa menyakitimu. Cinta itu tentang kebahagiaan dan kasih sayang, bukan kesakitan yang seperti yang kamu alami saat ini." "Apa sesakit ini mencintai seseorang? Apa rasanya seperti ini? Ketika kita sangat menyayangi dia, ketika kita sudah membuat k...

    Completed  
  • My Lovely Badboys
    2.8M 126K 30

    Kehidupan Vanessa berubah semenjak ia bertemu dengan Jonatan, si badboy yang notabene ketua geng SMA Bina Bangsa. Namun bagaimana kehidupannya kini setelah dia juga kembali dipertemukan dengan Devand, badboy yang juga menjabat sebagai ketua geng SMA Pelita. Siapa sangka Vanessa akan bertemu kembali dengan orang dari m...

    Completed  
  • Me And Secret of Bad Boy(Tamat)
    714K 26.5K 50

    Bagas Pratama gue gak butuh semua harta yang kalian punya. Ya gue memang bad boy tapi itu semua gue lakuin agar kalian perhatian sama gue. Gue butuh seseorang yang dapat memberi kasih sayang yang tulus buat gue Aretha Zizi Sandrica Roda kehidupan menjungkir balikan dunia ku. Keluarga harmonis? Sahabat sejati ? Pacar s...

  • CEO with little girl
    7.9M 225K 45

    (Selesai) Dasar om - om menyebalkan, aku sangat benci kepadamu tapi, mengapa di sisi lain aku kangen senyum dingin mu dimanapun aku berada. Apa yang telah kamu lakukan kepada ku dasar om es -Linda Dasar gadis kecil. Kau pikir aku mau menikah dengan mu? Gadis cerewet dan manja. Tapi, mengapa aku kangen tingkah lucu mu...

    Completed  
  • OREO
    1M 45.2K 62

    (Batal Terbit) When you fall in love, there is no way to stop it. Just let it feel. Let it hurt. Let it flow. Karena gak ada yang salah dari sebuah perasaan. ~~~ (start 26, 01, 2018) (finish 22, 09, 2018)

    Completed  
  • BROTHERS (RE - PUBLISH )
    448K 22.5K 39

    Singkatnya begini ---- Ini hanyalah berisi kisah gadis bernama Putri Silia Aurora. Hidupnya berubah ketika bertemu dengan Keluarga Anggara. Kasih sayang, cinta, kemewahan, ia dapatkan dari keluarga ini. Menjadi putri satu-satunya merupakan suatu kebahagiaan yang tak ada bandingnya. Memiliki lima kakak dengan karakter...

  • You're mine (DAVARA)
    1.2M 57.3K 56

    "Tell me right now! Are you mine? Yes I am yours.Because you're mine, then I'll always protect you." DAVE & ARA Silahkan baca dan jangan lupa untuk vote dan coment cerita ini... Saran dan masukan akan saya terima. #*nocopas #*murniceritasendiri **Rank** #37 dalam Teen Fiction /22.09.2017 #1 dalam Relationshipgoals /2...

  • Alicia
    403K 6.4K 11

    Bagaimana rasanya ketika hendak berjalan ke lembaran yang baru, tetapi seseorang dari masa lalu malah berusaha membuatmu terjebak kembali dengannya? Menyebalkan, bukan? Bagaimana rasanya ketika akhirnya kamu mengetahui segala fakta yang disembunyikan? Dan ternyata yang selama ini menyembunyikan fakta tersebut adalah o...

    Completed  
  • Bukan Stalker [TAMAT]
    6.2M 326K 14

    Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligu...

    Completed  
  • Ten Thousand Miles
    150K 11.1K 40

    Ini menceritakan tentang kisah seorang gadis dari Indonesia bernama Caitlyn yang harus pindah ke Swiss untuk melanjutkan kuliahnya di salah satu universitas di Zurich. meninggalkan tunangannya yang menetap di Indonesia bernama Samudra. suatu ketika gadis yang kerap di sapa Caca pergi mengunjungi danau Zurich, memotre...

    Completed  
  • Nerd Metropolitan ✅ [REVISI]
    295K 11.1K 63

    [END😘😘😘] SUDAH TERBIT Silahkan cek di online shop kalian guys. Nerd itu bukan berarti aku harus culun dan menerima semua ejekan orang-orang. Aku tidak suka ditindas. Aku tidak suka diam. Aku tidak suka kebodohan. Aku tidak suka temanku terluka. Aku harus merubahnya bersama mereka semua. Aku harus perbaiki semuanya...

    Completed  
  • My Possesive Badboy
    2.1M 131K 55

    Highest Rank : #5 in Fiksi Remaja #17 in Remaja #27 in Teen Fiction "Maksud lo apa, Lang?" "Gak maksud apa-apa." "Terus kenapa lo bilang ke Arga kalo gue pacar lo?" Mentari terlihat kesal. Namun Langit malah bersikap biasa saja. "Oh, itu.. Emang bener kan? Lo sendiri yang kasih gue kesempatan buat bikin lo jatu...

  • Possessive Daniel ( SUDAH TERBIT )
    6.5M 274K 52

    Namanya Daniel Arsenio, lelaki tampan si cassanova sekolah yang mempunyai sikap dingin, cuek, tak peduli sekitar dan sedikit irit berbicara, sekalinya bicara ucapanya pedas dan menyakitkan. Tanpa banyak yang tahu, ternyata Daniel memiliki masa lalu yang kelam, benar kata orang mungkin sikap dingin, cuek dan tidak pedu...

  • CASADOS ✓
    1.5M 55.5K 44

    [16+] Casados, merupakan bahasa spanyol yang jika diubah ke dalam bahasa indonesia memiliki arti sudah menikah. Zayyin Ashkilla, gadis kelas 3 SMA yang baru mengetahui bahwa dirinya sudah dijodohkan bahkan saat ia baru dilahirkan. Betapa terkejutnya ia saat di usianya yang masih 17 tahun mendadak disuruh menikah oleh...

    Completed  
  • CINDER - ELLA
    1.5M 152K 50

    Bagaimana jika dua gadis kembar identik bertukar tempat untuk menyelamatkan diri dari masalah masing-masing?? Cinder dari kejaran ancaman drop out dan Ella dari bullying teman sekelasnya? Ancaman drop out mengejar Cinder akibat nilai akademiknya yang buruk karena sering terlambat dan bolos sekolah. Sementara Ella...