Semesta Angkasa | Teenlit ✔
"Setiap gue suka sama orang, gue nggak pernah sadar atau lebih tepatnya memilih untuk nggak menyadari kalau gue punya perasaan suka ke orang tersebut. Karena gue tahu, nggak ada ujung yang baik dari perasaan yang gue punya. Gue sering kali jatuh cinta sama orang yang nggak bisa gue gapai." -Karenina Ayura. Penolakan...
Completed