Select All
  • Married Dadakan
    166K 13.1K 34

    Arevin nero ardiaz, salah satu anak kembar keluarga Nero yang harus menanggung permusuhan beruntun yang ayahnya hadapi di masa lalu. Aleta quenby, gadis muda yang tidak tau kejelasan orang tuanya dengan tiba-tiba diseret kedalam lingkaran permusuhan yang Revin hadapi. Bermula dari nikah dadakan, menerima teror, berju...

    Completed  
  • ElangSenja2
    200K 10K 31

    -ElangSenja2- 3 tahun bukanlah sebentar. itu waktu yang sangat lama sekali bagi Senja melepaskan Elang pergi. dengan merelakan Elang meninggalkan Indonesia,demi kesehatannya. Senja kira dia bakal dapat informasi, dia bakalan dapat kabar yang ia tunggu. tapi nyatanya,semua hanyalah imajinasi belaka. ketika Elang hadir...

  • NADI [SUDAH DITERBITKAN]
    1.9M 250K 54

    Spin Off KIASA. Start: 10 Juli 2020 End: 13 Maret 2021 Rena dan Dion. Hampir setiap hari Rena menggerutu kesal karena melihat temannya yang terlalu uwu sampai kalimat bodoh keluar dari mulutnya. "Mau nikah." Dia mengatakan hal itu pada Bunda-nya tanpa tau konsekuensi yang akan dihadapinya. "Akankah kita bisa sedekat n...

    Completed  
  • My Psikopat Boyfriend (Sudah Diterbitkan)
    3.4M 128K 41

    (BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA) BELUM DIREVISI!!! Aleta pikir berpacaran dengan Detra cowok terkenal baik disekolah dan juga sifat gantlenya bisa membuat Aleta merasa nyaman. Namun itu hanya sekelebat pemikiran Aleta saat ia belum memiliki hubungan dengan Detra. Detra yang terkenal ramah, baik, dan berteman dengan...

  • Living with Badboy ✔️
    8.1M 778K 56

    "Karena ini apartemen gue, jadi peraturan di sini gue yang bikin. Pertama, lo nggak boleh natap mata gue lebih dari 10 detik." "Kenapa? Lo takut bakalan jatuh cinta sama gue?" "Ora sudi!" Bagaimana jadinya ketika dua orang yang saling bermusuhan harus menikah karena satu insiden yang tak disengaja? Madava si ketua ge...

    Completed  
  • Fauzan
    5.3M 381K 49

    Menikah dengan seorang ketua geng karena sebuah kesalahan? Fauzan Reynalfiyandi. Cowok dengan sejuta pesonanya. Ketua sekaligus pendiri geng besar yang bernama Zayeoune. Dia tidak terlalu suka keramaian, tidak terlalu suka dengan pemberontakan. Dengan kumpul bersama teman-temannya, ia bisa lupa dengan masalah hidupnya...

  • Antariksa (SUDAH TERBIT)
    17.5M 4.8K 1

    Sudah terbit dan segera difilmkan 🎬 Tersedia di toko buku online dan Gramedia -Ketika senyumanmu, menjadi tujuanku- BEBERAPA PART DIPRIVATE, FOLLOW DULU KALAU MAU BACA :) MAKASIH SEMUA

  • ALDARA [SUDAH TERBIT]
    33M 2.8M 83

    Nyatanya Bara itu Nakal. Bara itu Dingin. Bara itu kaku. Tapi bagaimana kalau si Badboy, dingin dan kaku itu akan menjadi seorang ayah?. Berbeda, Bara akan belajar menjadi ayah yang baik untuk calon anaknya. Hanya karena dijebak bersama seorang perempuan yang mengharuskan mereka hidup bersama, demi anaknya. Kuy baca...

    Completed  
  • Abighea
    32.8M 2.8M 56

    Abi sayang ghea, abi juga sayang vanya. Walaupun sayang abi pada vanya hanya sebatas teman, terkadang ghea sering merasa tidak berarti karna perlakuan abi yang selalu mengutamakan vanya. Ingin tau rasanya jadi perempuan yang pacarnya lebih mementingkan kebahagiaan perempuan lain? °°° Warning! Cerita ini banyak mengan...

    Completed  
  • SEPTIHAN
    55.6M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • Braga (Sudah terbit)
    4.5M 315K 55

    (Sudah terbit, tersedia di toko buku online.) Astercyo Series #1 Bragalian Cakra Vegario, Pria yang merupakan ketua dari geng bernama Astercyo. Pria yang meskipun memiliki wajah tampan, namun tak ada seorang pun perempuan yang berani mendekatinya. Kenapa? Kamu akan tau setelah ini. Beruk, adalah satu panggilan yang...

    Completed  
  • Pear ✔
    2.4M 23.9K 8

    "Kalo lo masih sayang sama Devan, terserah! Lupain janji lo sama bunda!" Rafa memandang Vallen dengan segenap amarah dalam dirinya. "Lo pikir ... gue peduli kalo kita cerai, hah?" Linang air yang tadinya hanya menggenang di netra Vallen, langsung jatuh begitu saja saat gadis itu mengedipkan mata. "Gue nanya sama lo, V...

    Completed  
  • Suamiku Bad Boy ✔ [SELESAI]
    6.3M 210K 33

    [PART DI PRIVATE, FOLLOW UNTUK MEMBACA 18+] "Apa lo liat-liat, minta di colok tuh mata?!," ketus gadis itu memelototi seorang cowok di hadapannya. "Dasar cewek aneh!" "Dasar cowok abal-abal. Nyebelin!," kesal nya dengan mengerucutkan bibirnya. "Kenapa tuh monyong-monyong minta di cium?," "Dih amit-amit minta cium sama...

    Completed  
  • Make It Right (Telah Terbit)
    3.9M 142K 37

    Bagaimana jika berada di posisinya? Ada namun, tidak dianggap. Berstatus, tapi diabaikan. Ya, itu nasibnya. Dia, Archa yg mencintai Arga. Arga Yang mencintai dunianya dan tentu saja bukan Archa dunianya, melainkan wanita lain. Dia, Arga. Makhluk ciptaan Tuhan yg tampan, egois, dingin dan tidak tersentuh. Dia, Arg...

    Completed  
  • Nanad [END]
    8M 310K 64

    "Maksudnya Kakak ngenalin aku ke orang tua Kakak sebagai pacar karna Kakak gamau di jodohin?", tanya Nanad. Reynand hanya mengangguk. "Ih Kak. Nanad mah ngaku aja ah ke Bunda sama ke Om Samudra kalo Kakak sama aku enggak ada hubungan apa-apa", ucap Nanad. "Gak boleh", singkat Reynand. "Nanad gak mau bohongin orang tu...

  • RAENZIA
    3.9M 267K 51

    "Andai kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, mungkin gue nggak akan nyakitin lo kaya gini. Iya kan?" "Kalaupun kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, gue akan tetap atur hati gue untuk sayang sama lo. Ya walaupun lo nggak sayang sama gue."

    Completed  
  • Halo, Mantan! (Tersedia Di Gramedia)
    5.1M 262K 25

    Fika sangat suka sekali dengan sebuah tantangan. punya wajah cantik yang akan dengan mudah menarik perhatian lawan mainnya. Fika, dengan senang hati mendapatkan perintah asalkan mendapatkan keuntungan. Kali ini, Fika ditantang untuk mendapatkan nomor ponsel salah satu pangeran sekolah yang terdengar terkenal dingin da...

  • BARA [TELAH TERBIT]
    5.4M 114K 20

    [Beberapa Part sudah dihapus untuk penerbitan. Telah Tersedia di toko buku Gramedia seluruh Indonesia] 'Senyuman penawar luka yang seluas samudera' Bara Elang Nugroho, biang kerok sekolah SMA Angkasa yang adem dipandang mata. Si nakal yang susah dijangkau. Orangnya galak, tidak suka diatur dan tidak takut pada apapun...

  • ALVINO
    18.4M 519K 34

    [sebagian cerita sudah dihapus] "Karena gue itu hangat, lo itu dingin. Makanya gue nemenin lo, karena pasti lo butuh kehangatan kan?" ucap Aretta sambil menaik turunkan alisnya. Cowok dingin yang menatap matanya masih memasang muka datar, hingga satu detik kemudian. Dia tersenyum. #1 - teenfiction [06februari2019]

    Completed  
  • Albianza
    252K 11.5K 48

    [ SUDAH TERBIT ] Gara-gara film Dilan, Albiza jadi baper sama Albian. Sialnya, Albian yang 'katanya' cuek pun jadi mulai luluh dan ikut bawa perasaan pada cewek yang sudah dua tahun berada dalam kelas yang sama dengannya--tepat duduk di sampingnya. Keduanya jadi dekat, ralat, bahkan saling jatuh cinta. Backstreets, pa...

    Completed  
  • Another Goodbye (The Other Side 2)
    5.1M 183K 38

    Sequel (The Other Side) "Buat apa lo mertahanin suatu hubungan kalo lo berjuang sendirian?" "I can't say hello to you and risk another goodbye." Apakah kau pernah masih saling menyayangi namun malah saling menghindar? Mengapa apapun yang kau lakukan selalu membuatnya terluka? Menurutmu, apakah berpisah akan memperbaik...

    Completed  
  • The Other Side [Telah Difilmkan & Diterbitkan]
    19.3M 934K 85

    The Other Side Movie tayang di seluruh bioskop Indonesia, 17 Maret 2022. #1 in Teenfiction [06/10/18] "Gue itu suka sama lo, lo aja yang nggak pernah peka," "Jadi sebenernya, gue atau lo yang nggak pernah peka?" Kalian pernah sama-sama mencintai namun tidak terlihat seperti mencintai? Pernah mencintai tetapi justru me...

    Completed  
  • Letter in Love [COMPLETED]
    42.5K 4.5K 33

    { Update 3x Seminggu } "Kamu adalah sebuah tantangan yang membuatku mengerti artinya hidup." Surat? Pernahkah kalian mendapat surat misterius? Lovely harus mencari siapa pengirim surat misterius yang dia dapat, agar dia bisa mengetahui apa maksud surat itu. Namun, ternyata tak semudah itu menemukan sosok misterius...

    Completed  
  • Surat Cinta Tanpa Nama [Completed]
    1.8M 227K 32

    Sabrina tidak pernah menduga bahwa sebuah surat misterius yang ditemukannya di aula akan mengantarkannya pada permasalahan yang pelik. Ia berniat mengembalikan surat itu pada Jovan yang ia yakini baru saja menjatuhkannya. Namun, posisinya yang sedang mengulurkan sebuah surat pada Jovan seketika membuat teman-teman sek...

  • Married With Senior
    56.2M 3M 86

    Mika, seorang gadis pembuat onar, sementara Angkasa adalah ketua OSIS yang paling disukai di sekolah mereka. Tidak ada yang menduga kalau dua orang bertolak belakang ini akan terjebak dalam perjodohan. Setelah melewati pasang-surut dan waktu yang memisahkan, hati Mika dan Angkasa tergerak dari saling membenci menjadi...

  • PERFECT BAD COUPLE (TERBIT)
    27M 1.6M 93

    Beberapa detik tatapan mereka beradu. Athur menajamkan tatapan saat Milla terus menatap matanya. "Jangan berani tatap gue!" "Kenapa? Mata lo sakit?" Bukan mundur. Milla malah semakin maju. "Jangan lihat mata gue!" tegas Athur memalingkan wajah. "Oo jadi lo itu sakit mata? Atau mata lo ada beleknya ya? Dih jorok." "D...

    Completed  
  • ALAN ✔
    17.3M 916K 80

    [PART SUDAH TIDAK LENGKAP] [Sudah pernah dibukukan] [PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT!!!] Meski saling tahu, tetapi tidak saling kenal adalah kalimat yang tepat untuk mereka pada awalnya. Alan, sang bad boy yang selalu mendapat nilai super anjlok, berbanding terbalik dengan Aluna yang gemilang dan menjadi kesayangan para g...

    Completed  
  • Strong Girl [TELAH TERBIT]
    22.2M 798K 49

    Beberapa bab ditarik karena sudah terbit:) AWAL PUBLISH : MARET 2017 *** WARNING : Cerita ini SANGAT berbahaya! Membuat mata bengkak, ingin mengumpat terus-menerus, membuat Anda berpikir keras, dll. Ilustrasi foto beda2, itu terserah kalian aja. Foto cuma ngeilustrasiin pose dll. Sekian. Terima kasih. Bisa dibaca tanp...

    Completed  
  • Mental Disease
    3.9M 103K 23

    Beberapa bab ditarik karena dalam proses penerbitan. ~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~°~ Book 2 "Strong Girl". 💜 Kamu memang dia, tetapi kalian berbeda. Kamu berbeda dengan dirimu yang dulu. Kamu berubah ketika Tuhan mengujimu. Kamu bukan tidak kuat, tetapi menolak menjalani takdir yang telah ditentukan. Kamu pun merubah...

    Completed   Mature
  • MY COOL BOY [COMPLETED]
    703K 7.1K 7

    [Pindah Platform] Tiffany tidak pernah membayangkan dirinya akan menjalin hubungan dengan David, sahabat Kakaknya yang terkenal sebagai manusia es karena sebuah kesalahan saat bermain truth or dare. Yang ia cintai adalah Fahry, kakak kelasnya di sekolah. Apakah mereka bisa tetap bersama? Copyright©2015

    Completed