Select All
  • ARION : DANGEROUS HUSBAND
    18.6M 2.3M 89

    [FOLLOW SEBELUM BACA] #01 on Bad Boy [04 Januari 2021] #01 on SMA [26 Februari 2021] Arion Reinaldo, orang nomor satu yang mesti di jauhi ketika menginjakan kaki di SMA PERTIWI. Jangan tertipu dengan wajah rupawannya, karena Arion tidak pernah memberikan kata pengampunan pada siapapun yang telah mengusik dirinya atau...

  • Our Destiny [END]
    3.4M 525K 63

    Nemu anak? Loh, yang tanggung jawab siapa dong? Putra Allard Aditama. Pangillanya Allard, bukan Putra maupun Tama. Si brandalan yang sialnya sangat tampan. Allard itu seperti bunglon. Kadang cuek, kadang galak, kadang gila, kadang dingin. Tapi yang paling melekat adalah sifatnya yang terlalu emosional. Sampai hidupnya...

    Completed  
  • Phantera LEO (SELESAI)
    10.7M 819K 65

    Sudah di terbitkan oleh penerbit Cloudbookpublishing (FOLLOW SEBELUM BACA) TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU INDONESIA (offline maupun online) Rank #1 badboy 6/4/20 Rank #2 romance 12/4/20 Rank #1 fiksi remaja 20/01/21 Panthera Leo adalah nama latin dari Singa. Ya, hewan yang sering disebut "King" atau raja rimba. Penguas...

    Completed  
  • THE SECRET RELATIONSHIP
    18M 768K 59

    BELUM REVISI!!! Pernikahan dini hasil dari perjodohan dadakan memang terdengar tabu di era modern seperti ini. "Remaja SMA berumur 16 tahun menikah karena dijodohkan," mungkin itu yang akan menjadi headline di majalah atau sebuah koran. Tapi tenang saja, semua itu hanya sebuah terkaan belaka. Semuanya telah aman terke...

    Completed  
  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Completed  
  • MeloDylan 2 (Retrouvailles)
    45M 3.1M 100

    Cover by Wira Putra Kesalahan manis yang di rahasiakan. *** Ketika kita bertemu kembali, apakah yang akan terjadi? Kisah kita sempat terhenti, mungkinkah kita akan melanjutkannya kembali atau sudah sampai disini?

    Completed  
  • SEPTIHAN
    55.6M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT]
    43.3M 3.4M 63

    GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan...