Select All
  • Pelangi Tanpa Warna
    85 11 8

    Natasya Citra, seorang konten kreator psikologi yang mandiri. Ia selalu berusaha memberikan nasihat-nasihat yang berhubungan dengan kesehatan mental seseorang dalam bentuk konten di media sosialnya. Namun, di balik kesuksesan kariernya, ternyata ia berusaha menutupi trauma demi trauma masa lalu yang telah dilaluinya. ...

  • Jodoh Anti Nyasar
    5 1 1

    "Karena rezeki telah tertakar, maka jodoh juga tidak akan tertukar." Muhammad Abdul Rohman Hamzawi yang kerap dipanggil Oman--nama yang diberikan oleh Pak Mukhlis, dengan harapan Oman bisa mempunyai hati yang tulus dan penuh kasih sayang. Hal itu benar adanya, Oman tumbuh menjadi pemuda yang penuh kasih sayang. Namun...

  • MENEMBUS GAZA
    115 10 1

    Perjuangan Najma mencari suaminya di Jalur Gaza

  • KKN - Kuliah Khitbah Nikah (COMPLETED - Proses REVISI)
    255K 13.3K 49

    Bagi mahasiswa, KKN tentunya bukanlah hal asing. Namun, bagi perempuan bernama Divya Safitri, KKN adalah mimpi buruk yang membuatnya ingin segera terbangun. Sebuah desa di kawasan Gunung Galunggung menjadi lokasi yang harus ia taklukkan demi menuntaskan masa akhir perkuliahan. Tanpa rencana dan aba-aba, kisah-kisah...

    Completed  
  • HATI TANPA CINTA (SUDAH TERBIT)
    24.8K 1.7K 21

    Rio dan Kirana menikah demi perjodohan yang dilkukan dua keluarga agar tetap erat. Sayangnya hati mereka masing-masing tanpa cinta. Kalau Rio "tega" mengatakan kalau ia menggauli Kirana hanya karena hasrat semata, Kirana memilih berusaha untuk mencintainya walau hatinya telah terisi akan pesona Himawan. Ia teringat gu...

  • Sillage (Doctor Soldier Romance)
    9.4M 789K 36

    "Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one...

    Completed  
  • Second Chance
    1M 113K 12

    Sequel of the story 'Suami Satu Semester' ----- Setelah gagal apakah harus menyerah? Nggak coeg! Masih ada kesempatan kedua. Tapi gimana kalau sudah di kasih kesempatan kedua malah timbul masalah baru? Hidup siapa sih yang nggak punya masalah? Hello! Semua orang punya masalah, porsinya aja yang beda-beda. Pangeran K...

    Mature
  • Suami Satu Semester (SUDAH TERBIT)
    14.8M 838K 50

    Nikah? Sama dosen pembimbing skripsi sendiri? Apa jadinya? Untung atau malah bunting eh buntung? Hanya kisah tentang mahasiswa semester akhir yang tengah diburu deadline menulis skripsi. Terpaksa menikah dengan dosen pembimbing skripsinya sendiri. Entah musibah atau malah berkah, Junia Zefanya Azahra harus mengga...

    Completed  
  • PERFECT LOVE (SUDAH TERBIT)
    2.2M 148K 29

    NOVEL THE PERFECT LOVE SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU KESAYANGAN ANDA<3 "Cinta itu seperti menggenggam kaca, jika dipegang terlalu erat kamu akan merasakan sakitnya. Namun jika terlepas, kamu akan kehilangannya karena pecah." Ini sebuah cerita tentang cinta, pengorbanan, kasih sayang, ketulusan, rasa sakit, dan tentang s...

    Completed  
  • The Perfect Husband (Sudah Terbit)
    6.4M 179K 30

    SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA. "Sudah berapa banyak dosa yang aku tanggung karena sikapmu, Ayla?" -Arsen Wafi Haliim - ********* Dia baik hati, lemah lembut, sopan, sabar, penyayang dan rajin beribadah. Sangat tidak cocok jika disandingkan dengan wanita pemberontak, keras kepala, tengil, kolot dan suka berpikiran negat...