Select All
  • Sejuta Langkah [TELAH TERBIT]
    280K 8.6K 31

    JANGAN BACA KALAU GAK MAU BAPER Mengawali kisah kehidupan di dunia, Ahsan, seorang pemuda yang mempunyai cita-cita menjadi imam harus rela meninggalkan pesantren demi menjaga bapaknya yang terjangkit penyakit. Namun, dalam perjalanannya Ahsan juga harus menghadapi lika-liku hutan belantara dalam pencarian apa arti cin...

    Completed  
  • Abu-abu [END]
    53.6K 3.5K 23

    Yang abu-abu itu bukan seragam sekolahku! Terus apa yang paling terlihat abu-abu untukmu? Bagiku, dialah yang paling terlihat abu-abu di mataku. Kenapa abu-abu? Sebab dia selalu saja terlihat semu. Tidak memberi ketegasan seperti warna hitam, atau putih yang benar-benar memberi kepastian akan menghilang. Aku sendiri d...

    Completed  
  • (Masa Laluku) Motivasi Hijrahku [SELESAI]
    12.2K 269 18

    Seorang gadis cantik nan polos memutuskan hijrah dari masa lalunya yang menurutnya kelam di usia yang menurut orang belia, 17thn. Dia bertekad untuk menjadi manusia yg lebih baik lagi untuk kedepannya. Walau ia harus berdiri sendiri, ia harus kuat. Dan karna masalalu nya lah ia memutuskan untuk berhijrah. Bagi setiap...

    Completed  
  • Bidadari Bermata Bening
    2.4M 125K 43

    "Meninggalkannya dengan satu alasan memenuhi perintah Allah. Hal inilah yang memang harus aku jalani, dan aku pilih dari dulu sebagai seorang muslimah. Lebih baik mencintai dalam diam dan memperbaiki diri demi seorang imam yang dipilihkan Allah untukku kelak." -Anna Althafunnisa- Kini ia berusaha melepaskan apa yang p...

    Completed  
  • Man Anta? ✔ [SUDAH TERBIT)
    467K 60.5K 39

    Man Anta مَنْ أنْتَ (Siapa Kamu?) Pernahkah kamu merasa kagum pada seseorang yang sosoknya saja belum pernah kamu temui? Maira merasakannya, pada laki-laki yang ia ketahui melalui sosial media. Maira mengagumi bukan karena sosoknya yang tampan rupawan karena tidak tersedia fotonya di sana, tetapi pada setiap postingan...

  • Air Mata Cinta | END
    5M 150K 15

    The second story of Cinta Dalam Diam | Sebagian isi cerita telah dihapus karena tengah dalam proses penerbitan 🙏 | Andai dosaku dapat terlihat, mungkin bumi dan langit telah penuh oleh dosaku. Setiap petuah aku anggap angin lalu. Setiap amanah aku anggap tidak penting. Masih adakah jalan untuk meraih cinta-Mu? Aku be...

    Completed   Mature
  • Muslimah
    16.5K 539 11

    Sebuah cahaya hidayah dari Allah.. Khusus untuk Asma... Perjuangan menjadi seorang muslimah sesungguhnya...

  • Cerita Takdir
    288K 11.4K 72

    Karna seseorang yang datang dan pergi dalam hidup bukan lah sekedar kebetulan. semua permainan takdir. maka nikmati dan belajar lah bersama nya.

  • Ketika Rasulullah Tersenyum
    99.6K 9.7K 40

    "Aku tidak pernah melihat seseorang yang paling banyak tersenyum..., selain Rasulullah." © 2015 Zulfa Hafidzhah

    Completed  
  • Sebening Syahadat
    5.5M 120K 54

    [Cerita sudah di terbitkan.] Sam, seorang lelaki remaja yang banyak di idami kaum hawa, dengan kehidupan kelamnya. Kemudian semua itu berubah 180° setelah ia bertemu dengan perempuan berkerudung panjang dari seberang sekolahnya. Dengan segala ketangguhan tekadnya untuk mendapatkan hati perempuan itu. Tetapi ketika Tuh...

    Completed  
  • LEADER (Sudah Terbit)
    2.2M 83.1K 29

    (Squel Azahra) Ketua Osis, Ketua kelas, Ketua basket, Hampir semua Organisasi Di pimpin oleh Seorang "ZIDAN TENGKU ADNAN" Oleh sebab itu dia dijuluki "Leader " Di Sekolah.

  • Assalamualaikum Subuh [Tahap Revisi, Lebih Baik Jangan Dibaca Dulu Hehehe]
    12K 889 10

    Maaf sempat membuatmu menunggu. Waktu bukan lagi masalahnya, tapi hanya sebuah rasa tidak percaya dirilah penyebabnya. Kini waktunya untukku mempertanggung jawabkan segalanya. Perkenankan aku, menuntunmu menjadi yang kuharap sesuai kehendak Sang Pencipta. -Arham Al-Ahqaf-

  • Hijrah dari Dunia Kpop
    12.9K 1K 1

    Kisahku dan Kisah-kisah sahabatku yang berusaha hijrah dari dunia kpop

  • Wanita Penghuni Syurga
    63.3K 3.8K 39

    Diriwayatkan dari Anas bin Malik radhiyallaahu 'anhu dari Nabi shallallaahu 'alaihi wa sallam beliau bersabda: ﺃَﻻَ ﺃُﺧْﺒِﺮُﻛُﻢْ ﺑِﻨِﺴَﺎﺋِﻜُﻢْ ﻓِﻲ ﺍﻟْﺠَﻨَّﺔِ؟ﻗُﻠْﻨَﺎ ﺑَﻠَﻰ ﻳَﺎ ﺭَﺳُﻮْﻝَ ﺍﻟﻠﻪ ﻛُﻞُّ ﻭَﺩُﻭْﺩٍ ﻭَﻟُﻮْﺩٍ، ﺇِﺫَﺍ ﻏَﻀِﺒَﺖْ ﺃَﻭْ ﺃُﺳِﻲْﺀَ ﺇِﻟَﻴْﻬَﺎ ﺃَﻭْ ﻏَﻀِﺐَ ﺯَﻭْﺟُﻬَﺎ، ﻗَﺎﻟَﺖْ : ﻫَﺬِﻩِ ﻳَﺪِﻱْ ﻓِﻲ ﻳَﺪِﻙَ، ﻻَ ﺃَﻛ...

    Completed  
  • Let's Hijrah Get Jannah [revisi]
    42.7K 2.2K 47

    [dari berbagai sumber] Semoga kita selalu istiqomah dalam menuntut ilmu. Jangan lupa siapkan buku catatan yaa temss Ikatlah ilmu dengan tulisan dan hati. Tahap revisi, jadi ada beberapa part yang saya hapus nggeh... Salam hangat, Di manapun kamu berada semoga selalu dalam lindungan-Nya :)

  • Setelah Tidak Denganmu
    1.4M 69.3K 63

    Sekali lagi ingin kusampaikan, tanpamu, aku baik-baik saja. Awal perpisahan aku sempat tak menerimanya. Hari ini aku bersyukur tak ada lagi kamu di hidupku. Memang benar, kehilangan itu akan menuntun untuk bertemu seseorang yang lebih baik. Kuikhlaskan kamu menjadi kenangan selamanya. Tak perlu khawatir bagai...

    Completed  
  • Masih Ada Lantai untuk Bersujud
    58.4K 2.7K 56

    Kumpulan pesan Islami yang saya dapat dari WA. Kumpulan Pesan ini merupakan Bagian ke-2 Semoga mengobati, menyejukan, dan menambah Iman dan Kebaikan Bagi Hati Kita.

    Completed  
  • Surat Cinta Untuk Mujadilah
    3.6K 299 1

    [15+] S E L E S A I - oneshoot "Boleh tahu alamat rumahnya? Saya berniat mau melamar."

  • Kutipan Islami & Inspirasi Tentang Islam
    158K 8.3K 55

    Bismillah... Assalamu'alaikum wr.wb.. Rombak Cerita dan judul yang awalnya "Catatan Hijrahku" tentang catatan-catatan kecil tentang hijrah kini Aku ganti menjadi cerita-cerita inspirasi tentang Islam.. Kumpulan kata" dan kisah-kisah inspiratif yang saya kutip dan saya bagikan disini.. Semoga bermanfaat.. Kalau ada kr...

    Completed  
  • Renungan Kehidupan
    169K 5.7K 192

    Tim Author @Jawara_Indonesia --- Memungut potongan-potongan makna yang berserak dari kehidupan. Melukis cinta dari berbagai kisah dan perenungan yang mendalam. Menggugah nurani dan inspirasi

  • Mencintaimu Dalam Doa | END
    1.5M 92.3K 16

    The third story of Cinta Dalam Diam | Andra & Diandra | Cover : @betyal_4 | Part sudah tidak lengkap | Proses Penerbitan. "Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah. Jika engkau tertimpa suatu musibah, maka janganlah engkau katakan, Seandainya aku lakukan demik...

    Completed   Mature
  • Hijrah Sang Hati [BOOK 1]
    146K 4.5K 95

    Hal tersulit dalam hidup adalah ISTIQOMAH, maka berikanlah doa terbaik untuk mereka yang tetap teguh di jalanNya ...

    Completed  
  • Izinkan Aku Memilikimu
    2.3M 116K 50

    Yaa ukhti, aku akan mencintaimu sebagaimana engkau mencintai Allah, dan aku tidak akan mencintaimu jika tak ada sedikit pun rasa yang ada padamu untuk mencintai Allah. =============================== Nazmal, ia adalah lelaki yang sudah menyukai Asfa Asfia sejak dulu saat pertama kali berjumpa dengannya di sebuah Majel...

    Completed  
  • Azka (END)
    696K 31.3K 54

    Doctor Series Genre : romance spiritual CERITA MASIH LENGKAP! Nikah dadakan? Gila!. Apalagi sama orang yang nggak dikenal? Wuehhh... bikin darah tinggi pastinya.. Penasaran? Baca yuk ceritanya. Cerita bergenre spiritual tetapi juga romance. Cerita ini cerita ringan guys. Jangan di pikir berat.. Bukan cerita tentang s...

    Completed  
  • HIJRAH HATI
    46.4K 2K 28

    Hijrah?? Harus dari mana aku memulainya?? ...... ??? ...... "Segala sesuatu berawal dari niat, niat ada di dalam hati, maka jika kamu ingin berhijrah, mulai lah dengan meng-HIJRAH kan HATI-mu" ?A. N. H?

  • Artha (SUDAH TERBIT)
    28.2M 2.3M 93

    PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap...

    Completed  
  • Oscillate #2: Try or Die
    1.4M 182K 21

    [available on bookstores; gramedia, etc.] "Aku harap yang berpaling akan kembali lagi." O S C I L L A T E 2 2018 by Raden Chedid

    Completed  
  • MAFIA (Completed)
    234K 15K 50

    Kita di kubu yang berbeda, sangat berbeda. Walau aku mencintaimu, aku punya alasan kuat untuk menentang pihakmu untuk melindungi orang yang kusayangi di pihakku. Kau pun begitu.. Haruskah kupilih kau atau orang-orang yang kusayangi itu? Apakah ... apakah kita tak bisa bersama? ... Lin, nama gadis berhijab panjang itu...

    Completed   Mature
  • Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku)
    11.5M 769K 59

    Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia b...

    Completed  
  • Sheiland (SUDAH TERBIT)
    26.9M 1.1M 48

    [TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA] 'Tentang lara yang lebur dalam tawa.' Bagi Sheila, menyukai Aland adalah sesuatu yang mudah. Kakak kelasnya itu populer dan tampan. Namun, menyukai Aland tentu membutuhkan tenaga ekstra. Karena Aland adalah pangeran sekolah yang menjadi idola seantero siswi...