Select All
  • My Ghost (TAMAT)
    6.5M 479K 25

    [CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira m...

    Completed  
  • My Queen
    2.3M 193K 24

    Semua berawal dari May, yang memaksa Sienna untuk ikut mencari makhluk- makhluk imortal itu, bahkan berniat mengelilingi Eropa agar dia bisa melihat mereka. Sienna awalnya ragu, namun karena sudah terikat janji dia pun akhirnya ikut menemani May. Sienna berdoa agar apa yang mereka cari benar-benar hanyalah mitos belak...

    Completed  
  • Antagonist Girl (TAMAT)
    5.1M 564K 67

    Arlan, laki-laki itu memenuhi ruangan di apartemennya dengan foto-foto seorang perempuan. Ia bukan terobsesi, hanya saja ia takut akan melupakan perempuan itu barang sejenak saja. Vellice, dia manusia dari dunia lain yang menikmati perannya sebagai penjahat. #1 on Fantasy 2 Maret 2021

    Completed  
  • Cold
    12.2M 568K 62

    "Hanya orang bodoh yang selalu menyianyiakan seseorang yang selalu berjuang dan bertahan" -Kanaya shakilla "Terkadang, Mata itu lebih meyakinkan daripada mulut. Jadi, gue lebih percaya sama penglihatan daripada sama penjelasan seseorang" -Arga Stevano. ================= Berawal dari terlambatnya ia datang kesekolah...

  • Reality|Taekook| FIN
    702K 82.1K 56

    Taehyung yakin Jungkook yang dimaksud teman barunya dikelas adalah Jungkook yang menemuinya dimalam itu. Jungkook yang menampakan dirinya disamping jendela kamarnya. Putih, Pucat, dan Menyedihkan. Taehyung tahu sosok itu ingin sesuatu darinya. ©HatsuneJeka2018 ^^^ -horror-romance -bxb Born [100418] #5 in Mistery...

    Completed  
  • GAME 69 [PJM] ✔ (END) [OPEN PO]
    258K 11.4K 22

    (SEGERA TERBIT) Kin Nayoung meyakini hidup ibarat sebuah permainan. Tetapi, bukan dirinya lah yang bertindak sebagai pemain, melainkan hanya sekedar menjadi penonton. Anehnya mereka yang menjadi pemain dalam hidup Nayoung adalah orang-orang terdekatnya yang berusaha memenangi permainan dan keluar sebagai pemenang. R...

  • My Savior Mate (Diterbitkan)
    629K 38.2K 37

    Fantasy-werewolf "Apakah setiap serigala memiliki mate dari kaumnya sendiri?" Tanyanya. Dahi Arnold berkerut. "Tidak juga, ada beberapa dari mereka yang memiliki mate dari seorang manusia bahkan yang paling ekstrem dari bangsa vampire, meski hal itu sangat jarang terjadi-tunggu!" Arnold menegakkan tubuhnya. "Kau suda...

    Completed  
  • Kayla
    11.4M 539K 41

    Akibat dari sebuah ciuman di kantin sekolah, takdir seolah-olah mempermainkan mereka. Usaha, perpisahan, dan penyesalan harus mereka lewati demi mencapai kebahagiaan yang sesungguhnya. Kelvin, cowo nakal dan populer yang hanya bisa memainkan perasaan cewek karena masa lalunya, bertemu dengan Kayla, siswa baru yang beg...

    Completed  
  • R E T A K (TAMAT-SUDAH TERBIT)
    5.2M 292K 33

    The Winners Wattys2018 Catergories The Contemporaries Based On True Story Terinspirasi dari sebuah kisah nyata yang saya ceritakan kembali dengan sudut pandang penulis. Nama tokoh dan tempat kejadian disamarkan untuk menghindari kejadian yang tidak diinginkan. **** Bagaimana jika suatu kepercayaan dan kesetiaan dikh...

    Completed  
  • SAHABAT KOK ROMANTIS? (Sudah Terbit)
    9.1M 487K 79

    #1 teen fiction (26/05/18) #1 komedi (01/12/18) #1 drama (23/12/18) Genre : Action, Drama, Komedi, Romantis, Sekolah. "Sahabat kok romantis?" Begitulah kata teman-teman Irgi dan Uma. Persahabatan antara Irgi dan Uma memiliki rasa sayang yang luar biasa di dalamnya. Mereka bilang kepada orang-orang kalau itu bukanlah r...