Sassy - Messy
Siapa sih yang tidak kenal Zeinab Elham? Zeinab ya, pakai "Z". Sudah lah putri dari Ghani Dzuhairi dan Sandara Pratiwi yang begitu masyhur, terkenal ulet bersama sang ayah dan kakak-kakaknya mengasuh salah satu pesantren terbesar di Pulau Jawa, ramah, rendah hati, dermawan, cantiknya bisa dilihat dari jarak bermeter-m...