NYAMAN
Entah bagaimana awalnya aku dapat merasakan kenyamanan yang bahkan aku belum pernah bertemu dengannya. Dia seorang lelaki yang humoris. Selalu mempunyai topik yang menarik. Tanpa sadar aku tertawa sendiri saat membaca chat darinya. Bagaimana perasaanmu jika kamu merasa nyaman pada seseorang. Yang bukan siapa - siapa m...