Select All
  • SABDA [Moving]
    23.1K 1.3K 7

    Sabda adalah PBB, Pelajar Biasa Bahagia. Ibarat jalan tol yang baru diresmiin, hidupnya terasa mulus. Dia punya dua sahabat baik bernama Orbit dan Satria, IQ juga nggak jongkok-jongkok amat jadi jarang remed, punya orang tua yang percaya dan (terpaksa) mau melepaskannya sendirian di Jakarta saat pindah tugas karena Sa...

    Completed  
  • HABLUR [Moving]
    116K 5.4K 11

    Cerita ini terpilih dalam #readinglist bulan Mei 2019 di Teenlit Indonesia. Almarhum Mama selalu bilang, "Yang membedakan permata dengan batu lain adalah tingkat tekanan yang mengubahnya." Ruby Andalusia. Coba tanyakan nama itu ke penghuni sekolah. Dijamin tidak ada yang mengenal, kecuali yang pernah sekelas. Gadis i...

  • Langit dan Bumi, Semesta Berbicara [Moving]
    274K 1.6K 7

    Cerita ini pindah ke Dreame dengan judul PERFECT REVENGE Jutek dan sarkas. Semua juga tahu kalau Naraya itu cewek tak tersentuh. Atlet Putri Panjat Tebing itu hanya bisa didekati oleh penghuni kantin Pasuspala. Kesan sombong dan tidak peduli yang menempel di dirinya, tidak dia hiraukan. Kalau terganggu, dia akan menye...

  • MATAHARI API
    57.9K 6.3K 63

    Hidup Gesna berubah. Dia yang biasanya petakilan dan tertawa membahana, mendadak galak dan jutek kalau ketemu Adit. Pasalnya cowok yang diam-diam menyeramkan itu juga aneh, berubah jadi receh dan sok akrab ke Gesna. Keanehan lainnya adalah Guntur, sahabat terdekat Gesna yang biasanya bersama seperti sepasang sendok ga...

  • Meg and Bee (Pending)
    1.9K 241 8

    Megantara dan Bening Embun, sepasang kekasih yang menobatkan diri sebagai Pria Hujan dan Nona Pecinta Hujan. Harus menjalani hubungan terpisah jarak antara Medan dan Makassar. Hanya menukar kabar melalui surat elektronik, hujan dan penggalan puisi-puisi yang mereka harap bisa memupuskan rindu. Apakah jarak bisa memper...