Select All
  • Circle
    11.5K 953 11

    Kata orang cinta itu rumit. Benar! Karena membangun sebuah rasa itu tidak mudah.

  • Episode Dayan
    102K 18.1K 31

    Andreas Dayan diterima menjadi salah satu siswa baru di SMP Bomantara. Segera ia memutuskan akan menjaga jarak dari semua orang. Anak-anak di sekolahnya begitu sama dengannya, tetapi ia begitu berbeda dari mereka. Ia tidak mau dirinya dikenal dan menjadi pusat perhatian, tetapi di saat yang sama tidak sanggup menahan...

    Completed  
  • If i.. (Sudah Terbit)
    6.4M 403K 50

    #1-Remaja out of 179K Stories. 28-12-19 "Jika aku mampu mengagumi mu dalam senyap, bisakah kamu membalasnya dalam gaduh?" Awalnya aku sama dengan mereka, seorang gadis pemburu Senja. Awalnya akupun tergila-gila, pada Senja yang ingin dimiliki semua. Namun, aku tersadar satu hal; bahwa senja nyatanya hanya kilas bel...

    Completed  
  • Dipsha [TELAH TERBIT]
    18.3M 181K 15

    [FOLLOW SEBELUM BACA ] (SUDAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA) PART SUDAH DI HAPUS SECARA ACAK. [#1 teenfiction] [#1 remaja] [#1 fiksi] [#1 Masasma] Memiliki sahabat yang kurang waras emang harus memiliki kesabaran yang besar. Seperti yang Echa rasakan ketika mempunyai tiga sahabat yang otaknya miring semua. Dia harus r...

    Completed  
  • Itreula [Open Preorder]
    4.2M 129K 55

    *BEBERAPA PART TELAH DIHAPUS* Dibenci tapi tidak membenci. Dihujat pun ia hanya bisu. Bisu bukan karena ia tidak mau berontak, namun karena ia mengiyakan. Mengiyakan bahwa ia memang sumber kesialan. #1 in teenlit [21-12-2019] #1 in wattpad [1-1-2020] #1 in pastelwattpadseries [4-1-2020] #2 in teenlit [25-12-2019] #3 i...

    Completed  
  • Sayang
    6.8M 347K 29

    TERBIT 📖 - "Siapa yang bernama Sayang di sini?" teriak panitia itu, membuat sebagian orang di sana menahan tawa sekaligus penasaran. "Ayo ngaku aja." Alya mengangkat wajahnya. "Sayang...," panggil cowok itu lagi, membuat Alya melihat ke sekelilingnya. "Nggak usah cari ke sana kemari karena yang namanya Sayang itu kan...

    Completed  
  • STORY CALLIN(G) Sudah Tayang FTV seriesnya
    813K 141K 71

    SELASA DAN JUMAT #1 - Horor 20 Juli 2020 #1 - Horor 6 November 2020 #1 - Fantasi 24 Desember 2020 Demi menaikkan rating radio Suara Remaja, Sadil Aditya, sang pemilik, sengaja membuka program baru bernama Story Calling. Program yang memberi ruang pada sobat Suara Remaja untuk menceritakan pengalaman seramnya melalui...

  • Game Over: Bull's Eye
    1.9M 147K 37

    [2] TERBIT 📖 - Game Over adalah nama lain dari taruhan. Game Over sedang berlangsung, tetapi tidak ada yang tahu tentang Game Over bayangan. Riri dihadapkan oleh sesuatu yang tidak biasa, yang tidak disadarinya. Tentang permainan aneh bernama Game Over yang ada di SMA Tabula Rasa yang rumornya dijalankan oleh sebua...

    Completed  
  • GEMAYA (SUDAH TERBIT)
    318K 56.3K 48

    JADWAL UPDATE MINGGU Namanya Gemaya Gembulan, biasa dipanggil Gemaya. Punya tubuh semampai, dengan tinggi 170 cm dan berat badan 52 kilogram. Sebanyak apa pun ia makan, berat badannya tetap stabil. Terbukti dengan video-video mukbang yang sering diunggah ke account YouTubenya. Anehnya sekenyang apa pun Gemaya setela...

  • Vinka
    9M 546K 45

    [COMPLETED] Highest Rank : #14 in Teen Fiction //20 August 2018 Ini tentang Kamila Veraninda. Gadis cantik yang dengan tidak malunya mengejar cowok tampan bernama Davin. Gadis yang selalu menunjukan wajah cerianya di depan orang lain. Namun siapa sangka seorang Kamila menyimpan berjuta kesedihan di dalam hatinya ya...

    Completed  
  • Cerita Kita
    656K 41.4K 50

    Mungkin cerita kita hanyalah salah satu dari banyaknya cerita tentang diam-diam menyayangi sahabat sendiri lebih dari seharusnya. Mungkin cerita kita hanyalah salah satu dari banyaknya cerita tentang patah hati. Mungkin cerita kita hanyalah salah satu dari banyaknya cerita tentang cinta namun tak bisa memiliki. Mun...

    Completed  
  • VaniLate (SELESAI)
    983K 164K 76

    Kisah lain di SMA Rising Dream Apa pun yang keluar dari mulut Vanila ketika marah, bukan hanya sekedar sumpah serapah, tapi secara ajaib akan menjelma menjadi sebuah musibah. Bukan cuma membuat apes korbannya, bahkan beberapa orang terdekatnya pun celaka. Setiap kali mulut ajaibnya tak sengaja mencelakai orang, Vanil...

    Completed  
  • I'M STUPID
    19.1K 1.7K 20

    " inget ya,kalo bukan karena gue pengen cepet-cepet ketemu bokap gue,gue ngga bakal Sudi Nerima Lo jadi guru pembimbing gue!" Ucap anneth penuh emosi. Anneth kemudian membereskan buku buku nya. " gue juga ngga Sudi ngajarin orang goblok kaya Lo!" PLAK- Tamparan anneth sukses mendarat di pipi deven. "Balasan yang seti...

    Completed  
  • The popunior's
    858K 63.9K 53

    Azela Faihatama. Murid kelas 11 si pembuat onar dan perempuan ter-nakal di angkatannya. Dan suatu ketika, ia jatuh hati kepada adik kelasnya yang baru saja masuk ke sekolah nya. #497 in teenfiction (10-Des-17) #390 in teenfiction (14-Des-17) #290 in teenfiction (23-Des-17) #185 in teenfiction (8-jan-18) #129 in teenfi...

  • Peri dan Sayap - END
    191K 17.4K 72

    Ini kisah tentang Lyodra Margalova Kayreen, gadis berkulit putih pucat yang sukanya banyak tanya. Ini juga kisah tentang Giannuca Diradja Rilasso, laki-laki yang mengecap dirinya sebagai sayap pelindung untuk perinya, Lyodra. * Sudah siap baca cerita ini? Kalau belum, siapin hati dulu untuk tertawa dan siapin hati jug...

    Completed  
  • Surat Cinta Tanpa Nama [Completed]
    1.8M 227K 32

    Sabrina tidak pernah menduga bahwa sebuah surat misterius yang ditemukannya di aula akan mengantarkannya pada permasalahan yang pelik. Ia berniat mengembalikan surat itu pada Jovan yang ia yakini baru saja menjatuhkannya. Namun, posisinya yang sedang mengulurkan sebuah surat pada Jovan seketika membuat teman-teman sek...

  • FROZEN
    16K 856 14

    Apa jadinya jika segelintir anak tersesat di dunia baru berlatarkan es yang dingin? Highest Rank : #1 in Frozen #5 in Ice

    Completed  
  • LOVE or OSIS [TELAH TERBIT]
    6.4M 306K 76

    NOVELNYA TELAH TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA. SEBAGIAN PART TELAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN. Bagaimana jadinya jika kita harus memilih antara cinta kepada sesama pengurus atau organisasi yang telah membesarkan nama kita, namun memiliki aturan menyeramkan yang sangat tidak boleh di langgar. Apabila...

    Completed  
  • Game Over: Falling in Love
    6.9M 512K 56

    [1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendeka...

    Completed  
  • Game Over: Losing Control
    357K 43.7K 26

    [3] TERBIT 📖 - "Gue kangen dengan sosok lo di luar sekolah." Clara menunduk, tersenyum kecil. Lalu ditolehkannya kepalanya kembali kepada Arjuna. "Kenapa lo nggak jadi diri lo sendiri aja, Jun? Kenapa lo harus selalu terlihat berbeda?" Arjuna diam lama. Tatapannya kosong. "Kalau lo tahu apa yang sebenarnya terjadi d...

    Completed  
  • AVAA #SAHMS 2
    637K 42.7K 43

    SQUEL STELLA AND HER MILLION SECRETS☠️ Attention! Cerita ini hasil pemikiran Author sendiri. Plagiator dilarang mendekat! Jangan copas-copas cerita Author! Perhatian! Di sarankan untuk terlebih dahulu membaca cerita STELLA AND HER MILLION SECRETS agar mengerti bagaimana alurnya. FOLLOW SEBELUM MEMBACA. [ Update sesuai...

    Mature
  • The Revealed
    5.4K 748 11

    Ekskul yang dinanti-nantikan Charisa akhirnya membuka pendaftaran. Ekskul konseling teman sebaya, di mana setiap siswa direkrut untuk menjadi konselor teman sebaya yang dibawahi oleh guru BK. Para siswa yang berhasil masuk ke ekskul tersebut dibina dan diberi pembekalan mengenai tata cara konseling. Setelah melewati p...