Me and Your Darkness
Mata itu. Aku tau ini gila, karena aku telah jatuh pada pesona mematikan milik pria ini. Seringai yang terbentuk dengan sempurna di wajah pria itu, seakan mengundang ku untuk terus menatap wajah angkuhnya. "Menikmati sesuatu eh?". Sial, bisa-bisanya pria ini berkata dengan nada mengejeknya. namun secara bersamaan memb...