Keringat dan Rindu Seorang Petani
Setelah lulus dari Sekolah Menengah Atas ( SMA ) Pak Solleh mencoba melanjutkan pendidikan anaknya yang bernama Sabri ke Kota. Namun ketika anaknya telah diterima dan mulai aktif di salah satu perguruan tinggi, Sabri anaknya tidak pernah kembali lagi ke desa menjenguk ayahnya. Kehidupan penuh hura-hura bersama teman-t...