Select All
  • Aku Bukan Madumu
    178K 7.4K 13

    Wulan terjebak oleh rencana Aryan dan Agni. Pernikahan yang sejatinya mimpi indah seketika hanyalah sebuah mimpi buruk baginya. Aryan yang tak pernah mencintai Wulan, kini terperangkap akan sebuah dilema besar. Dilema kisah rasa yang mencabik-cabik diri.

  • SEKEPING RASA
    224K 8.3K 26

    Completed  
  • Marriage Destroyed
    298K 12.4K 27

    "Aku tak tahu apakah kau mencintaiku, tapi yang jelas kau begitu manis didepanku. Aku sempat berfikir kalau kau memang benar-benar membalas perasaanku. Tapi setelah aku tahu apa yang kau lakukan dibelakangku, kau membuatku sakit. Kau menyentuh wanita itu, padahal aku yang berstatus sebagai istrimu saja tak pernah kau...

    Completed   Mature
  • Lessons In Love
    751K 27K 28

    Completed  
  • Supermodel | #1 Winstone's Series
    315K 5.7K 11

    SUDAH TERSEDIA DI GOOGLE PLAY BOOKS. Alexander James Winstone Aku mengenalnya. Gadis yang hilang bagaikan ditelan bumi saat memutuskan belajar di Paris. Kini dia kembali dengan keadaan yang benar-benar berubah. Dia sudah menjadi seorang Supermodel. Seorang Supermodel yang sangat terkenal karena kecantikannya. Hanya s...

    Completed  
  • Putri Kecil Ku
    589K 33.3K 37

    Kejadian beberapa tahun yang membuatku kehilangan segalanya. Keluarga, teman, bahkan masa depan. Tapi aku yakin dibalik hilangnya semua itu pasti akan datang kebahagian yang datang bersama orang-orang baru, seperti MIKHAILA SEIRA ALAMSYAH. Dia adalah kebahagian yang dikirim Tuhan untukku. MITHA ELINRA Kejadian beber...

  • Something #1 Journey Of Love Series
    1.3M 13.8K 9

    Anggun Masayu Naeswara pikir hubungannya dengan sang suami baik-baik saja. Lalu kenyataan itu muncul ke permukaan. Suaminya selingkuh. Anggun marah. Dia sangat mencintai suaminya dan berjanji akan setia, lalu beginikah balasannya? Mandala Fauzan Adyatama pikir hubungannya dengan pacarnya baik-baik saja. Lalu kenyata...

    Completed  
  • It's Okay, That's Love
    668K 9.3K 9

    COMPLETED STORY - PRIVATE MODE Menikah? Anastasia Maharani tak terlalu memusingkan soal menikah. Baginya, menikah berada diurutan ke sekian. Prioritas utamanya saat ini adalah menyelamatkan nyawa seseorang. Meski sudah sering mendapatkan undangan pernikahan dari teman-temannya, tapi hal ini tak membuatnya gengsi dan b...

    Completed  
  • Verren
    270K 10.1K 39

    Seorang gadis cantik,putri tunggal seorang konglomerat yang kaya raya yang hampir di celakakan oleh saudara tirinya sendiri hanya untuk memperebutkan harta dan kekuasaan namun saat itulah ia bertemu dengan pangeran cinta nya.laki-laki yang sangat ia cintai tapi tanpa di sangka pria itu adalah mantan kekasih saudara ti...

    Completed  
  • MARSHA
    661K 6K 5

    SUDAH PINDAH KE DREAME Dia ramah dia baik hati hidupnya senang dan nyaman tapi dia merasa bosan setelah patah hati dengan seorang wanita dia ingin mendapatkan sebuah tantangan yang bisa membuat hidupnya makin berwarna... dan tantangan itu ada di depan matanya.. sanggupkah dia menaklukan tantangan itu? ikuti kisahnya...

    Completed  
  • H@NY@ S@TU BINTANG
    545K 59.6K 66

    Bintang. Dalam tata Surya. dia mempunyai sinarnya sendiri. menerangi langit malam yang gelap. Dia kuat dan tangguh. seperti Halnya Bintang Nareswary Dirgantara. Dia berbeda dengan kedua saudaranya yang selalu percaya diri dengan orbitnya. Bintang selalu merasa dia yang tersisih. Merasa tidak cantik dan tidak terkenal...

  • CINTA TANPA SYARAT
    345K 21.7K 40

    Ayana Varrania Arabella, gadis tomboi anak seorang pejabat, anak pertama yang tak di anggap karena tak pernah berprestasi baik di SMA dan di kampusnya sehingga memilih drop out saat semester akhir dan pergi meninggalkan rumah. Arina Feriska Indira, adik Ayana yang feminim, cantik, cerdas, dan berbakat, mengambil kelas...

    Completed  
  • I miss You, My Wife
    390K 16.6K 20

    Aku tersadar setelah kepergian dia Yang aku tau hanya penyesalan. 1 tahun apakah belum cukup bagimu untuk menjauhiku? #perselingkuhan BEBERAPA PART DI PRIVASI. FOLLOW UNTUK MEMBUKA

  • istriku yang malang
    70.2K 1.2K 4

    Kevin dirgantara, seorang CEO terkenal dikotanya, harus terima perintah papanya untuk menikah dengan seorang wanita pilihan papanya. Sungguh dirinya sangat kesal dengan papanya, niatnya ingin mempunyai perusahaan papanya. Namun malah dirinya harus menikah dengan pilihan papanya... Semenjak itu Kevin berencana untuk me...

  • Losing You | #1 Twins Series
    233K 19.8K 55

    Tidak semua orang yang hidup bergelimangan harta akan hidup bahagia. Itulah yang diyakini oleh Tatiana Adeline Aruan. Bukan tanpa sebab, tapi perempuan itu mengalaminya sendiri. Dia punya ayah yang kaya tapi dia tak pernah mendapatkan kasih sayangnya. Dia hidup tapi tak pernah diakui kehidupannya. Ibu kandungnya menin...

    Completed  
  • Faded
    203K 10.3K 24

    Cowok itu,,,,cowok yg telah menyelamatkanku dr om om hidung belang ternyata murid ku,,oh my to the god...aku jadi wali kelas barunya...mommyyy tolongggg aku(please deh rish jgn lebay lu khan yatim piatu :-) :-)) Namanya irish fara meloa,dia diminta bantuan omnya untuk membantu di sekolah milik omnya,menjadi wali kelas...

    Completed  
  • Guardian Angel
    274K 8K 21

    Dua hari lalu kehidupan Fernando Suryantara masih baik-baik saja. Ayah dan bundanya masih bisa tersenyum bahagia bersama dengannya. Kemarin hari dimana hujan turun lebat turut merenggut kebahagiaan Ando. Saat Ando kecil sedang menunggu kepulangan ayah dan bundanya di rumah namun sosok itu tidak kunjung datang. Ando me...

    Completed   Mature
  • CAMILA [ Sudah TERBIT]
    1.6M 142K 77

    Camila menikah dengan Dimas atas dasar perjodohan. Pengakuan Dimas mengenai dirinya yang memiliki kekurangan, tidak menyurutkan langkah pasangan itu untuk tetap bersama. Namun sebuah kebohongan terkuak dan memercik rasa sakit hati Camila. Hingga Keenan hadir membawa harapan bagi Camila. Dan sekali lagi Camila harus j...

    Completed  
  • Marriage Contract {Axel Story} (Tersedia Di Playstore)
    573K 14.1K 55

    Renata Glori James berasal dari sebuah pedesaan kecil di pinggiran kota New York berniat ke kota dengan harapan bisa membiayai kehidupannya dan ibunya serta meningkatkan kondisi finansialnya. Axel Anthonio Ferarri pria kaya raya dengan sejuta pesona, sudah banyak wanita yang mendekatinya namun tak sedetik pun terlinta...

    Completed  
  • Your Brother [#1 The Story] {Bianca Alif} (Complide)
    365K 11.2K 53

    The Story series: 1. Bianca story ✔ 2. Casandra story 3. Flora story Baginya "jika memang kamu mencintainya (Alif) kita tidak harus menikah, katanya pernikahan itu menyatukan dua hati yang mencintai, lantas mengapa di luar sana masih banyak orang yang seenaknya bercerai, padahal di awal pernikahan mereka sudah betjanj...

    Completed  
  • MY DESTINY
    2.1M 49.3K 12

    PDF TERSEDIA DI KARYAKARSA DELICIOUS D SERIES (DDS) - 3 Ya Tuhan, apakah Kau begitu baik hati padaku hingga mengirimkan malaikat tampan itu di hadapanku? Dia sempurna. Apa mungkin lelaki sesempurna itu ditakdirkan untukku? Sedangkan dunia kami jauh berbeda. Dan dia tak pernah melihat orang lain selain adiknya. Aku me...

    Completed   Mature
  • Love Will Find The Way (COMPLETED)
    1M 41.1K 10

    TERSEDIA EBOOK di KUBACA APP Jika satu hati pernah menyakiti, akankah hati yang lain mampu melupakan? Jika satu hati pernah tersakiti, akankah dia bisa mencinta lagi? Jika satu hati ingin mencintai kembali, akankah kesempatan itu masih ada? Ini hanyalah cerita tentang tiga bagian hati yang mencoba mencari jalannya u...

    Completed  
  • Haunted by Mr. Brownies (Tersedia Cetak Dan Ebook)
    614K 33.4K 15

    TERSEDIA DI PS, KUBACA APP, KARYAKARSA Temui Ameera, gadis matang berusia dua puluh empat tahun yang jutek dan idealis. Baginya, kemapanan dalam hidup adalah hal mutlak yang tidak bisa ditawar-tawar lagi. Termasuk dalam hal mencari pasangan. Pria mapan, tampan, dan kaya raya adalah kriterianya. Bukannya anak kuliah be...

    Completed  
  • LOVE and MACARONS (Tersedia Cetak Dan E-Book)
    3.3M 84.3K 14

    TERSEDIA EBOOK di PS, KUBACA APP, KARYAKARSA Temui Kinanthi. Wanita cantik 24 tahun pemilik cake shop yang tidak berani untuk jatuh cinta lagi. Temui Arjuna. Lelaki tampan 27 tahun seorang dokter anak yang tidak bisa move on dari cinta pertamanya. Semua berawal dari sebuah cake shop. Semua berawal dari sebuah kue bern...

    Completed  
  • THE ONE
    1.1M 35.4K 7

    PDF TERSEDIA DI KARYAKARSA DELICIOUS D SERIES (DDS) - 1 Daniel Armando de Castillo, pria kaya yang tak percaya cinta. Baginya, wanita hanyalah objek untuk bersenang-senang. Sampai akhirnya jalan hidup membawanya bertemu dengan adik dari sahabatnya sendiri. Dan sejak itu, gadis itu menjadi satu-satunya gadis yang per...

    Completed  
  • Sacrifice Of Love (Completed)
    223K 12.2K 33

    Renia Angelina Putri Pov Setiap luka dan duka bisa menjadi suatu hal yang terindah jika di akhiri dengan suka dan bahagia, seperti halnya hidupku. Rafiq Kusuma Sanjaya Pov Penyesalan akan datang terlambat dari yang kita ketahui, dan aku menyesal karena telah terlambat menyadarinya dan menyesali akhir cerita ini.

  • Love In The Dark (Complete)
    378K 13.7K 25

    Adam Pov Aku sangat membencinya, dan aku akan membuat hidupnya seperti di neraka takan ada kebahagian yang ada hanya akan ada Kesedihan dan Kesakitan Arlene Pov Aku sangat mencintainya walaupun aku tahu dia sangat membenciku dan aku tak tau bagaimana bisa dia sangat membenciku yang sangat mencintainya...

    Completed  
  • Call Me Weeds (HIATUS SEMENTARA)
    190K 9.9K 37

    Dalam waktu yang sama aku bisa menjadi malaikat dan iblis secara bersamaan, aku bisa melakukan dan mendapatkan yang aku mau dengan satu jentikan jari saja, dan soal cinta? Aku tak percaya akan cinta, yang kutau selama ini adalah kepuasan dalam bercinta -Fattan Aserka- Sial, kenapa selalu kesialan yang singgah di dalam...

  • Daddy Issues (Completed)
    4M 211K 42

    Kisah seorang duda bernama Alzero Syaiq berusia 34 tahun yang memiliki 2 anak perempuan dan 1 anak laki-laki yang sangat membuatnya jengkel setengah mati dengan sifat anak-anaknya yang susah di atur dan selalu membuat kacau apapun yang sedang ayahnya kerjakan terlebih lagi urusan percintaannya selalu di gagalkan oleh...

  • I Love You, Cla (END)
    60.9K 1.1K 8

    Hidup Clara terjebak dalam permainan seorang pemuda bernama William Robinson. Pemuda kaya raya yang memiliki sifat cassanova. Hampir seluruh harinya di teror oleh keisengan pemuda tersebut. Dan sebuah nasib membawanya pada perjanjian terkutuk yang ia lakukan dengan terpaksa. Clara harus bersedia menikah dengan William...

    Completed   Mature