Select All
  • HIDIYAH (7 PASANG MUJAHID) SEGERA TERBIT
    317K 17.1K 50

    Romansa-Spiritual-Komedi BUKAN HANYA CERITA ISLAMI ROMANCE, TAPI JUGA DAKWAH DAN ILMU‼️ Sebuah perjodohan yang sudah disepakati oleh kedua pihak keluarga dari sebelum keduanya lahir di dunia, Menjadi sebuah masalah baru dalam hidup Hidiy. Sudah sekian lama ia memendam perasaan kepada seorang lelaki Sholeh sekaligus s...

    Completed  
  • ETHEREAL - The Kingdom of Illusion [END]
    80K 12.2K 39

    [Fantasy & (Minor)Romance] Ruby tidak pernah tahu bahwa kolong tempat tidurnya mempunyai ruangan rahasia. Keinginan konyolnya waktu belia, rupanya dipenuhi oleh ayahnya. Masalahnya, waktu telah mengubah pandangan Ruby; kini dia telah beranjak remaja dan sudah tidak lagi tertarik dengan hal semacam itu. Sebaliknya, di...

    Completed  
  • DUNIA Al-'ASHR 'Transmigrasi'
    6.1K 590 3

    DAKWAH#MISTERI#ROMANTIS#PEJUANG [DIHARAPKAN UNTUK FOLLOW AKUN INI TERLEBIH DAHULU!!] 📌PERHATIAN CERITA INI HANYA FIKSI BELAKA‼️ JIKA ADA PERSAMAAN TOKOH DAN TERDAPAT PEMBAHASAN YANG SALAH BOLEH DITEGUR NAMUN DENGAN BAHASA YANG SOPAN DAN BERADAB. #HEPPY READING# Kata Al 'Ashr berarti waktu/masa dan diambil dari ayat p...

  • Sang Kiai (Novel Sejarah)
    2.1K 16 26

    Di masa kanak-kanak, Kiai Zaini Mun'im tidak sama dengan ana-anak di zaman sekarang yang disibukkan dengan gadget dan akun-akun yang aneh-aneh. Mustahil anak-anak sekarang apabila diminta untuk ikut melawan Penjajah Jepang atau Belanda. Tidak seperti pemuda zaman dulu yang mempersiapkan diri dengan berlatih militer. T...

    Mature
  • In Order to Keep THE PRINCESS Survives
    546K 111K 88

    [Fantasy & Minor Romance] Setelah mati, Stella malah terbangun sebagai karakter di cerita terakhir yang dibacanya. "The Fake Princess" Bercerita tentang Putri Felinette yang lahir tanpa memiliki kemampuan sihir, padahal dunia itu menilai kekuatan sebagai strata dan kehormatan. Semuanya bai...

  • Laksana Angin Bagaikan Hujan
    198K 32.2K 32

    Sebagai gadis malas yang lebih suka duduk bahkan jika disuruh berdiri, Serayu merasa aturan wanita bangsawan tidak cocok untuknya. Karena itu, ketika Maharaja menjodohkannya dengan seorang ajipati, haruskah Serayu bertindak sebagai wanita yang sesuai dengan keluarga kerajaan atau tetap menjadi dirinya sendiri? * * * S...

  • Syahdan ✓
    1M 149K 62

    Sebagai seseorang dengan kekuatan supernatural, Ametys tentunya sudah terbiasa dengan beberapa hal mistis yang terjadi. Namun, tidak disangkanya jika hal seperti itu bukan hanya terjadi di desa atau kota kecil seperti tempat kelahirannya, tapi justru semakin besar tempat yang dia datangi, ada lebih banyak hal aneh yan...

    Completed  
  • Janji Seribu Bulan ✓
    2.9M 365K 78

    Kalinda yang akan dinikahkan dengan kerajaan musuh tiba-tiba dibunuh dan saat dia membuka mata kembali, jiwanya berada di masa depan dalam tubuh seorang gadis kecil berusia 11 tahun yang baru saja dijual. Kini dia harus mencari alasan kenapa jiwanya bisa berpindah, sebelum waktu yang diberikan habis dan dia akan mengh...

    Completed  
  • LFS 1 - Air Train [END]
    1.1M 145K 26

    [Little Fantasy Secret 1] Pertama kali Tyara merasakan keberadaan kereta api itu adalah setelah malam tahun baru, tepat setelah Kakek dan Nenek-nya tewas karena kecelakaan. Lalu, gadis itu melihat wujud kereta api spiritual yang hanya bisa dilihat olehnya seorang diri. Kereta api itu terus menghantuinya, sampai akhir...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    863K 144K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed