Senin
Ada yang diam-diam mencintai, tapi tak terima bila sang cinta diambil pergi. Ada yang sabar dan baik hati, tapi malah dikhianati. Ada yang selalu dibohongi, tapi rela menghargai tanpa harus membenci. Ini kisah tentang Senin Ego Pratama, cowok tempramental yang dihadapkan dua cewek kembar dengan karakter berbalikan. Ni...