Pembawa Kabar -The Messenger-
Ada sosok yang tak diinginkan datang ke kebun kami. Kebun milik ibu dan aku, kebun yang tak semua orang bisa lihat mereka yang tinggal di dalamnya. Di antara kerumunan bunga-bunga yang bermekaran, kalau tak jeli kau tak akan bisa melihat mereka. Para Peri! tapi tak semua peri yang datang terlihat cantik dan menyenangk...