Select All
  • Under Your Spell
    390K 72.2K 37

    Sejak keterkaitannya dengan masalah paradoks Lana, mau tak mau Sidney harus terlibat dengan urusan para Sinestesian, Sinonim, dan Antonim. Dia menjadisalah satu manusia biasa yang tahu tentang keseimbangan kosmos yang sedang terancam. Kemampuan otaknya yang tak begitu jenius membuat Sid cukup ceroboh ketika bereaksi...

    Completed  
  • The Girl From Tomorrow [COMPLETE]
    1.3M 158K 45

    #𝕱𝖆𝖓𝖙𝖆𝖘𝖎 #𝐒𝐢𝐜𝐤𝐥𝐢𝐭 Juno tidak punya banyak pengalaman soal cinta. Tapi begitu dia jatuh cinta dunianya ikut jatuh semua. Si Ganteng kalem yang melankolis ini tak pernah menyangka akan terjebak dalam cinta yang begitu fantasi. Cinta memang tidak bisa memilih di mana dia akan tumbuh dan mengakar. Namun keti...

    Completed  
  • GEMAYA (SUDAH TERBIT)
    318K 56.3K 48

    JADWAL UPDATE MINGGU Namanya Gemaya Gembulan, biasa dipanggil Gemaya. Punya tubuh semampai, dengan tinggi 170 cm dan berat badan 52 kilogram. Sebanyak apa pun ia makan, berat badannya tetap stabil. Terbukti dengan video-video mukbang yang sering diunggah ke account YouTubenya. Anehnya sekenyang apa pun Gemaya setela...

  • Naga, Jangan Bucin!「SUDAH TERBIT」
    2.1M 206K 53

    Story by @andhyrama [Sudah tersedia di berbagai toko buku!] Aku Naga yang ingin bebas! Bagaimana tidak? Aku yang hobinya memasak di dapur dan tidak suka olahraga justru terjebak di klub sepak bola. Bukan hanya itu, aku juga terpaksa ikut turnamen yang mengharuskanku latihan setiap hari. Andai saja aku bisa membelah di...

    Completed  
  • Bye•Ology
    447K 70.7K 38

    << Sebuah seni untuk merelakan yang pergi >> Dua saudara kembar Hiroshima dan Nagasaki harus berjuang menyelamatkan hidupnya dari kelainan genetik yang mereka miliki. Hiro memiliki kelainan jantung yang disebut CPVT, membuatnya tidak boleh merasakan emosi yang bergejolak termasuk jatuh cinta atau jantungny...

    Completed  
  • F. E. A. R [Tamat]
    84.7K 6.9K 50

    (Book #1 F.Y.M Universe) Kisah empat orang remaja dengan masalahnya masing-masing. Rean Kainand, laki-laki berkemampuan Hyperacusis yaitu kepekaan terhadap suara. Ia harus menekan emosi agar telinganya tidak berdenging setiap kali emosi meningkat. Ariasanny, gadis yang mencintai orang yang salah. Rasa suka yang buka...

    Completed  
  • Di Tepian Musim Semi 2
    780K 71.8K 45

    Cover @zeawahyuni 15+ Menceritakan proses hijrah Sam dari atheis menuju Islam yang kaffah pasca pernikahan dengan Naela. Apakah Sam berhasil? Jawabannya ada di dalam novel ini. TIDAK ADA KATA-KATA VULGAR, TIDAK ADA ADEGAN YANG TIDAK PANTAS. SAYA BERUSAHA MEMILIH KATA-KATA YANG SOPAN, NAMUN CERITA INI MENGANDUNG EDU...