Lembah Berdarah
Kasih bersama 2 orang temannya tidak sengaja menemukan sebuah tempat indah yang jauh dari permungkiman warga. Lembah yang airnya jernih berwarna biru muda menandakan bahwa lembah tersebut jarang atau sama sekali tidak pernah dijamah oleh warga. Seperti danau tapi lebih kecil, di tengahnya ada jembatan panjang yang men...
Completed