Select All
  • Diantara Langit & Senja
    253K 13.5K 36

    Keberadaan Jelita menjadi bayangan di belakang seorang Langit dan Senja. Kehadirannya tak berarti, hanya sebagai pelarian Langit dari rasa cinta kepada sahabatnya sendiri. Hingga sepuluh tahun perpisahan keduanya, semuanya tak lagi sama. Sebuah rahasia yang selama ini tersimpan rapi mulai menemukan titik temu. ** "Jik...

    Completed   Mature
  • Ketos Galak
    4.2M 425K 59

    [TSDP #1] Siapa sih yang nggak mau jadi pengurus inti OSIS? Satu sekolah bakal kenal, "Oh, dia Shahia Jenaya? Sekretaris OSIS Angkatan 72?" Seenggaknya itu yang ada dipikiranku ketika terpilih menjadi pengurus OSIS SMA Adiwangsa. Namun, itu semua nggak penting lagi sejak aku tahu kepengurusan OSIS ini diketuai oleh se...

    Completed  
  • Hello, KKN!
    2.4M 298K 45

    "Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang...

  • THE MOTH
    158K 24.5K 14

    |Story 24| "Ceraikan saya. Tuan bisa mencari wanita lain yang Tuan inginkan untuk menjadi penghangat ranjang, Tuan." "Moo, sayang, apa kau pikir aku akan melepaskanmu semudah itu? Cobalah jadi gadis patuh untukku." The Moth ; Ngengat The Moth adalah julukan yang diberikan pada para selir milik bangsawan. Para wanita...

    Mature
  • Aamiin Setelahnya
    94.6K 12.3K 33

    Ini adalah kisah tentang Hasna dan seseorang yang dia pilih untuk menjadi teman perjalanan hidupnya, mereka memulai langkah dengan banyak kisah manis yang tertuang dalam bab kehidupan mereka. Nyatanya, semua yang terasa manis berujung pada kepahitan yang tidak mereka sukai namun harus ditelan dengan paksa. "Bagaimana...

    Completed  
  • Lentera Humaira ✔
    8.7M 626K 59

    (Romance-Spiritual) Tahap Revisi. "Disaat kau merasakan cinta yang benar-benar tulus karena Allah. Maka, bagaimana cinta terbalaskan, itu tak penting lagi. Karena yang paling penting bagimu saat itu adalah melihatnya bahagia, sekalipun bukan denganmu. Sebab Cinta karena Allah mengajarkan kita untuk ikhlas." Seseorang...

    Completed  
  • Michi's Daily Life
    2.1K 419 5

    Tiba-tiba ketiban durian runtuh? Tanpa pikir panjang Michi langsung berhenti dari pekerjaannya. Menikmati menjadi Nona Jutawan dan menjalani hidup santai seperti yang selama ini ia lakukan. Kesehariannya berjalan dengan damai. Sampai seseorang entah darimana tiba-tiba masuk ke kehidupannya. Membuat banyak hal seketika...

  • 30 Hari Bersama Mentari
    231K 35.6K 34

    Aslinya, Mentari adalah gadis riang yang tidak bisa diam. Namun pasca batalnya pernikahan dengan sang kekasih, Mentari menjadi gadis pemurung dan tidak mau berinteraksi dengan orang lain. Dia resign dari tempatnya dan hanya mengurung diri di dalam kamar. Hingga kemudian, sang ayah menyuruhnya untuk pergi berlibur sela...

    Completed  
  • Senandung Pelangi
    249K 43.4K 40

    Menyandang status sebagai ibu tunggal bukan hal yang mudah. Terlebih Sena mendapatkan status tersebut di luar hubungan pernikahan. Meski dunianya seakan hancur, tapi kehadiran Pelangi mampu membuat Sena berdiri tegak. Hidup boleh sulit, tapi Sena memilih untuk menjalani hidupnya sebaik mungkin. Terlebih dengan adanya...

    Completed  
  • Renjana Cinta
    29.9K 3.3K 26

    Nares, cucu pengusaha kaya raya bernama Abyasa Naratama yang terobsesi menjodohkan sang cucu dengan cucu dari Bram-sahabatnya. Clarissa adalah cucu Bram -sahabat Abyasa-. Bram menginginkan hal yang sama agar bisa menjadi satu keluarga dengan Abyasa. Namun Clarissa selalu menghindari bertemu Nares karena sudah memili...

  • 30 Hari Bersama Nana
    1.2M 114K 43

    [21+] Saking frustrasinya, Nana pernah berdoa, "Mau suami kaya raya, kerjaan mapan, punya rumah di mana-mana, Tuhan!" Doa itu terdengar. Ya, terdengar oleh pria yang sama sedang frustrasinya menjalani hidup. Tapi kenapa Tuhan memperdengarkan doa Nana pada pria bernama Brian-mantan kekasih temannya sendiri? Lelaki itu...

    Completed  
  • Sang Perawan
    373K 63.2K 65

    [21+] Kata Oma Ratri, gadis perawan itu sesuci bunga kaca piring alias gardenia yang putih dan melambangkan kemurnian. Belum terjamah birahi lelaki dan hanya untuk suaminya kelak. Kaca piring milik Oma Ratri memang terkutuk. Selalu membuat suasana hati Alika memburuk. Andai ia tak secinta ini pada bunga-bunga, dari du...

  • Suddenly
    335K 47.3K 49

    [21+] Marisa benci dengan segala sesuatu yang mendadak. Perempuan yang baru saja menginjak usia 30 tahun kemarin harus terima dengan kegagalan rencana pernikahannya yang tinggal sebulan lagi. Kabar itu begitu mendadak. Bisa saja ditolak kalau ia mau. Namun, bisa apa ia kalau nyatanya perempuan yang dihamili calon suam...

  • Secret Marriage
    28.1K 6K 17

    Raya marah ketika ia dipaksa menikah dengan Akbar, salah satu desainer interior terbaik di perusahaan ayahnya. Meski laki-laki itu terlihat ganteng, gadis itu tetap berusaha menolak. Meski Akbar terlihat sudah mapan dan dewasa, Raya tidak mau. Raya sudah punya kekasih. Tiga tahun berpacaran dengan Bagas. Cowok populer...

  • Deja Vu (Republish)
    265K 27.9K 31

    Wulan pergi ke kota Malang demi menyelidiki masa lalunya. Igo ternyata membuntutinya. Sehingga dia terpaksa melanjutkan perjalanan dengan bocah berambut merah itu. Ketika sedang sendirian menunggu Igo yang kebelet boker, Wulan bertemu dengan seorang anak kecil berusia sepuluh tahun bernama Winda. Dia mengaku sedang t...

  • Kesayangan Om Timo
    102K 5.2K 42

    Terjerat pesona om timo

    Mature
  • Lentera di Atas Samudra
    528K 65K 29

    [18+] Tera-seorang copy writer-tanpa sengaja harus ditunjuk Sam mengikutinya pergi ke daerah terpencil demi sebuah liputan. Sayangnya, kendala izin dari sang ayah membuatnya harus terpaksa menikahi si laki-laki lempeng-menurut pandangan Tera-yang tak lain adalah Sam. Keduanya berangkat dalam kondisi pernikahan aneh me...

  • TIBA-TIBA DILAMAR SANTRI
    53.3K 8.9K 12

    Nilam Ranggita, perempuan berusia 30 tahun yang selalu menjadi bahan gunjingan tetangga karena belum kunjung menikah. Suatu hari pulang dari pasar, tiba-tiba Nilam dikejutkan dengan kedatangan laki-laki asing yang sama sekali tidak Nilam kenal. Lebih anehnya lagi, laki-laki itu melamarnya. "Mbak Nilam masih ingat say...

  • Dosen Kikir Vs Mahasiswa Batu
    10.2K 983 5

    JANGAN LUPA FOLLOW DULU SEBELUM BACA !!! Nares adalah dosen muda yang begitu menghargai waktu, dia sangat membenci mahasiswa yang malas dan suka terlambat seperti Fia. "Mau tidak mau, suka tidak suka kamu harus bertanggung jawab. Kamu harus menikah dengan saya " - Nareswara Dewandaru Adibrata Sedangkan Fia adalah ma...

  • Langit Diatas Langit
    54.9K 9.2K 24

    -A very special sequel of Assalamualaikum Almeera (almost 5M readers on wattpad)- ____________________________ Sky' merasa dirinya jatuh saat Le-Roi, grup band yang dibangunnya dengan penuh perjuangan balik menusuknya dari belakang. Bintang gemerlap yang menghiasi jalannya pecah, berhamburan menghancurkan asa, membuat...

  • Happiness [Completed]
    4.5M 278K 38

    "Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-lak...

    Completed  
  • [#2] GUNTUR ASKA BUMI
    3.7M 194K 60

    Tiada yang rela mengurus Pasha setelah bapak meninggal. Gadis itu terpaksa ikut dengan Winda ke ibu kota. Putus sekolah, mencari pekerjaan dan harus membawa uang ke rumah adalah titah mutlak yang ibu tirinya berikan. Jika tidak, Pasha harus dengan pasrah seluruh tubuhnya di siksa tanpa belas kasihan. Ya, selalu sepert...

    Completed  
  • Madu In Training
    1.6M 273K 76

    Daisy Jenar Kinasih vs Krisna Jatu Janardana

  • Kasmaran Paling Depan
    258K 48.9K 34

    Kinara Kemuning vs Baskara Dierja

  • NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)
    3.6M 187K 36

    Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Se...

  • Mengejar Papa [COMPLETED]
    49.5K 6.2K 18

    Indira Seraphine Wicaksono adalah seorang wanita berusia 27 tahun. Dibesarkan seorang diri oleh ibunya yang berasal dari keluarga berada, kehidupan Indira tidaklah semulus yang orang pikirkan. Ia akan dinikahkan dengan seorang pria yang bahkan Indira tak kenal. Hanya karena status sosial keluarga semata. Walaupun kin...

    Completed  
  • The Perfect Princess And Her Perfect Scandal
    569K 88.8K 44

    Anyelir pernah terlibat hubungan satu malam dengan Biru, yang kemudian membuatnya memutuskan untuk melarikan diri. Sampai dua tahun berlalu dan Anyelir kembali bertemu dengan Biru yang tiba-tiba telah memiliki seorang putri kecil--Nay. Nay yang herannya selalu mengekori Anyelir ke mana pun dan memanggilnya dengan sebu...

    Mature
  • ALZELVIN
    14.3M 669K 59

    "Sekalipun hamil anak gue, lo pikir gue bakal peduli?" Ucapan terakhir sebelum cowok brengsek itu pergi. Gadis sebatang kara itu pun akhirnya berjuang sendiri melahirkan anaknya tanpa suami. Menjadi ibu tunggal bukanlah hal mudah, apalagi lambat laun sang anak selalu bertanya tentang keberadaan ayahnya. "Mommy, Al...

  • DISASTER COMESSY
    89.8K 9.8K 40

    [ Seri #1 Mahawira x Calon Ibu Rumah Tangga ] ‧₊˚ ⋅ 𓐐𓎩 ‧₊˚ ⋅ DISASTER COMESSY: Disaster Comedy-Messy ••• Jungkir balik Asha, mengejar Awan dan S.T. ••• Benar katanya setelah masuk kuliah kehidupan kita akan terasa jauh berbeda dari masa SMA. Jungkir balik kehidupan Asha dari komedi kini berubah jadi disaster komedi...