Akhir Cerita Kita (Completed)
Setiap manusia punya masa lalu. Tak terkecuali aku dan kamu. Bedanya adalah kamu menerima dengan segenap hati dan aku penuh emosi. Jika masa depan menyatukan kita. Bagaimana dengan masa lalu? Karena tanpa masa lalu, aku bukanlah siapa-siapa. Lemah tak berdaya. Hanya bisa terima apa adanya, tanpa tanda tanya berkepanj...