Select All
  • Recallove [Tamat]
    377K 64.3K 46

    Alwan Navindra, cowok perfeksionis dan berotak jenius. Kebanggaan Dream High School. Selalu menjadi orang pertama baik dalam prestasi ataupun sikap disiplinnya. Namun sayangnya, mulut pedasnya menjadi satu hal kekurangan yang membuat para perempuan DHS menyerah untuk memiliki pangeran satu ini. Hingga seorang perempua...

    Completed  
  • I LO(lea)VE YOU! [COMPLETED]
    473K 79.5K 41

    Altair, Amerta. yang sama-sama tak pernah nyata. *** Ada yang harus ditinggalkan, ketika semua sudah tak lagi sejalan. Ketika semua rahasia pelan-pelan terkuak, meninggalkan bukan masalah besar, kan? Ini bukan tentang kita yang sama-sama terluka. Tapi tentang manusia yang mencoba memanusiakan manusia lainnya. Tentang...

    Completed  
  • Criticalove [SELESAI]
    408K 72.6K 49

    You gave me a reason to keep on breathing. [Criticalove] Aruna. Banyak orang yang mengenalnya sebagai gadis periang, cantik, baik, penuh semangat, dan juga pintar. Namun siapa sangka, Aruna yang selalu terlihat baik-baik saja nyatanya punya banyak luka dan rahasia. Mimpinya sederhana, meraih bahagia yang nyata, bukan...

    Completed  
  • Lovenymous Prince - TAMAT
    466K 74.5K 52

    °° Aku yang keliru atau kamu yang menipu °° Charra Ruby Maharani alias Rara. Gadis ceria yang tak kenal lagi apa itu mimpi sejak sepeninggal ibunya. Baginya, hidup adalah mengikuti arus bukan menerjang arus yang takkan pernah bisa ditebak sedalam apa luka bisa tercipta. Hingga pada titik lemahnya, seseorang tanpa nama...

    Completed  
  • Bitterness [slow update]
    85.9K 2K 5

    [awal mula berjudul Hazardous] Bitterness. A feeling of anger and unhappines. Arjuna Dwika Samudra merupakan cowok yang gantengnya subhanallah tapi usilnya nauzubillah. Dia hobi mengusili Caca setiap hari, atau minimal berhasil membuat cewek itu darah tinggi. Caca, cewek tomboi yang memiliki nama lengkap Zalvaranica...

  • Filsafat Cinta [SELESAI]
    233K 25.1K 35

    "Rumi, di manakah aku dapat melihat Tuhanmu? Di manakah Dia yang telah berhasil membuatmu lupa terhadap dunia. Dia yang kau sebut sebagai cinta, telah mengambil seluruh bahagia yang kupunya." Pertanyaan pada sufi itu, berhasil mempertemukan kedua insan di bawah langit Anatolia. Ayas, perempuan penganut paham agnostisi...

    Completed  
  • Kalam Cinta Sang GUS ✔
    5.6M 461K 64

    Baca Sebelum Tamat!! Spinoff➡Lentara Humaira || Poetry-Spiritual-Romance. Share quotes harap cantumkan sumber, dilarang plagiat.😉 Syabella Khairani Rahman adalah gadis yang hidup di tengah keluarga bahagia dengan kasih sayang berlimpah. Namun siapa duga satu kesalahan fatal membuatnya terjerat dalam hubungan rumit, k...

  • Crush
    2.3M 174K 59

    #26 in teenfiction (19 April 2017) Jika ada tempat, dimana memiliki terasa begitu mustahil, dan meninggalkan rasanya terlalu sulit, maka Dhanu dan Thalia berdiri di sana. Begitulah keduanya, yang satu berlari, yang satu hanya diam, yang satu mengejar, yang lain tidak menyadari, yang satu ingin menyerah, yang lain tida...

  • Are You? Really?
    10.4M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • Mencintaimu
    812K 113K 40

    Ada banyak cara untuk jatuh cinta. Pada sebagian orang bentuknya adalah kata-kata tersurat dan juga tindakan-tindakan yang tegas. Pada sebagian lainnya, wujudnya adalah pekikan-pekikan kemarahan, cemburu yang disembunyikan perasaan ragu, juga dalam corak perhatian yang hanya mampu ditangkap dari raut. Sebagian yang la...

  • Dear Past, Let Me Go
    207K 19.6K 44

    Sekuel DRAMA. Anka hidup dalam bayangan masa lalu yang terus membuatnya terlarut dalam penyesalan. Baginya, bayangan bisa mencekik begitu kuat, sampai rasanya sulit melepaskan diri, bahkan sekadar untuk bernapas. Lalu hadir seseorang yang baru di hidupnya, Brav. Cowok itu datang dan mengatakan akan terus mengikutinya...