Select All
  • Terjebak Kata Sahabat [COMPLETED]
    1.6M 99.5K 42

    [Ambassadors' Pick: July 2022 oleh Wattpad AmbassadorsID] Ava Rayna Tsabita begitu kaget saat manusia es yang beberapa hari ini hanya bisa didengarnya tanpa berani dia tatap tiba-tiba duduk di depannya. "Sepertinya kita menghadapi masalah yang sama. Jadi saya akan duduk disini. Gak usa ngomong, gak usa ngobrol, gak pe...

    Completed  
  • Direct-Love?
    808K 105K 45

    Sejak orang-orang terkasihnya pergi meninggalkannya, Aruna merasa hatinya tak lagi ada. Ketika Ayahnya berubah dan harus bertanggung jawab atas seluruh perbuatannya, Aruna merasa tak ada artinya lagi jika hidup di dunia. Belum lagi, pemberitaan tentangnya yang selalu memperkeruh suasana, padahal dia bukanlah seorang a...

    Completed  
  • Blush My Heart (Pindah ke Innovel)
    208K 7.3K 6

    Aruna dan luka di masa lalu membuatnya memandang sosok pria dalam sudut pandang yang berbeda. Sagara pernah terluka karena pengkhianatan dan berharap tidak akan mengalaminya untuk kedua kalinya. Saat keduanya bertemu dan saling jatuh hati, akankah semuanya masih sama? *** Luka di masa lalu membuat Aruna takut saat ada...

  • Kerikil dalam Sepatu
    1.1M 127K 48

    Arin dan Latan merahasiakan pernikahan mereka dari khalayak. Paling tidak untuk tiga tahun pertama. Awalnya semua berjalan sesuai rencana. Namun, ketika salah satu dari mereka menyadari adanya rahasia di pernikahan rahasia mereka, semua tak lagi sama.

    Completed  
  • MAMA MUDA(COMPLETE)
    1.6M 144K 37

    Paramita Analin, seorang mahasiswa yang harus bekerja ekstra keras agar dapat mengikuti wisuda semester ini. Sayangnya pekerjaan yang ia dapatkan dari tante sahabatnya menjadi babysitter. Awalnya ia menolak. Alin sama sekali tidak bisa mengurus bayi. Namun demi senyum bahagia kedua orang tuanya, dia bersedia bekerja s...

  • Kiss The Past (Pindah Ke Dreame)
    266K 3.1K 4

    Completed  
  • Sweet Home
    104K 11.9K 14

    Hana Maria harus membuang jauh-jauh impiannya untuk bisa menjadi model terkemuka karena sebuah kesalahan fatal, di mana ia harus menjadi single mother di usia yang teramat muda, 20 tahun. Sempat merasa putus asa karena ia harus melahirkan sendirian tanpa di dampingi ayah dari bayi dalam kandungannya, perempuan itu mem...

    Completed   Mature
  • AILEEN & REGAN [TELAH TERBIT]
    16.4M 1.5M 55

    #1 in roman Agustus 2021 #1 in pregnant juli 2021 #1 in toxicfamily Juli 2021 #1 in tanggungjawab Agustus 2021 #1 in mba Agustus 2021 #1 in chicklit Agustus 2021 #1 in getaran Agustus 2021 #2 in romance Agustus 2021 #2 in getaran Agustus 2021 #2 in fiksiremaja Agustus 2021 #3 in fiksiremaja Agustus 2021 #2 in sakit Ap...

    Completed  
  • All That is Lost Between Us (Selesai)
    551K 88K 31

    Dewangga bisa membaca pikiran orang. Anindhya bisa membaca pikiran Dewangga seorang. Di usia 26 tahun, hidup Anindhya tak lagi semudah ketika ia masih jadi bocah. Ia menyukai Biru dan disukai Satria. Namun di suatu kesempatan, datang Dewangga yang kemudian memorak-porandakan perasaannya. Dewangga memasuki kehidupan...

    Completed  
  • Batas Waktu ✓
    2.9M 54.4K 4

    Sudah hampir tiga tahun lebih Yura menikah dengan Arka. Namun dia masih belum bisa meluluhkan hati Arka, serta putra Arka yang belum bisa menerima kehadiran Yura sebagai ibu sambungnya. Meskipun sudah banyak usaha yang dilakukan Yura untuk mendekati Arka dan Vano, tetapi dua orang tersebut masih belum bisa melupakan s...

  • B̶u̶k̶a̶n̶ Pacar Pura-Pura (TAMAT)
    528K 7.1K 6

    "Lo mau jadi pacar gue nggak, Dy?" "Hah?!" Aku menatap horor lelaki yang sedang duduk di depanku dengan wajah seriusnya. "Cuma pacar pura-pura, kok. Enggak beneran." Tiba-tiba saja sahabatku yang bernama lengkap Fero Anugraha memintaku menjadi pacarnya. Pacar pura-pura maksudnya. Demi untuk mendapatkan motor sport ba...

    Completed  
  • Home Under The Stars [Terbit]
    1.3M 39.1K 16

    [Nagara Univers ~ 1] Erien merasa dunianya terguncang saat Mama membawa kabar buruk ketika harinya sedang buruk. Dengan omongan asal Erien yang bilang ia akan menikah dengan siapa saja asal itu laki-laki, seminggu kemudian Mamanya malah benar-benar membawa laki-laki yang katanya calon suaminya. Yang benar saja! Bahkan...

    Completed  
  • Harta, Tahta, Dendam Cinta!
    2.6M 252K 35

    [CERITA LENGKAP] Ini akan menjadi sangat menyenangkan! Bagaimana mungkin?! Tidak ada angin, tidak ada hujan, seorang perempuan yang ternyata adalah istri dari mantan suaminya, datang ke kantor Anggun, serta memintanya untuk menjadi pengacara di perceraian mereka. Anggun tertawa sinis menatap berkas perkara yang peremp...

  • Mahasiswa, Abdi Negara (#RR2)
    184K 13.1K 44

    #Rel-Romance2 Kisah seorang Abdi Negara dan Mahasiswa Akhir. Tugas, keluarga dan cinta. Membela Negara, berbakti pada keluarga dan setia pada satu cinta. Wira dan Nara, bukan dua orang yang bertolak belakang namun keadaan adalah penghalang. Penasaran, langsung baca. ______ No, plagiat-plagiat. Allah lihat!

  • Cinta Ayudia (Repost)
    1.4M 84.2K 55

    Ayu berusaha mempertahankan pernikahannya yang telah berusia lima tahun seorang diri. pernikahan yang sengaja dirancang sedemikian rupa leh ibu mertuanya yang memiliki maksud tertentu kepada dirinya. ia sudah berusaha yang terbaik untuak anak dan suaminya, sampai satu persatu rahasia itu mulai terkuak. Ayu sudah berad...

    Completed  
  • ARION : DANGEROUS HUSBAND
    18.7M 2.3M 89

    [FOLLOW SEBELUM BACA] #01 on Bad Boy [04 Januari 2021] #01 on SMA [26 Februari 2021] Arion Reinaldo, orang nomor satu yang mesti di jauhi ketika menginjakan kaki di SMA PERTIWI. Jangan tertipu dengan wajah rupawannya, karena Arion tidak pernah memberikan kata pengampunan pada siapapun yang telah mengusik dirinya atau...

  • Marchel And Zarra
    3.9M 177K 74

    ❝Cinta ada karena terbiasa.❞ "Jika kita menikah gue bisa bebas berhubungan hanya dengan seorang perempuan tanpa melakukan sebuah dosa besar lagi, sekalipun kita tak saling mencintai. Gue mendapat kepuasan biologis dan lo mendapat seluruh uang gue." Perkataan seorang Marchelino Danuarta yang sukses membuat gadis dengan...

    Completed   Mature
  • Coba Dulu Shay! [COMPLETED]
    744K 69.1K 46

    Pertemuan pertama mereka adalah lelucon terbesar bagi Shayna. Setelah dipaksa menikah cepat oleh kedua orangtuanya, kini Shayna menjadi guyonan seluruh anggota keluarga besarnya. Tidak hanya Shayna namun pihak pria juga merasakan hal yang sama. Shayna Adelaide, mahasiswi tingkat akhir yang tengah berjibaku dengan skri...

    Completed  
  • Kejar Target
    1.3M 95.6K 57

    Nasib Lembayung Seruni, Seorang lulusan S1 yang terlibat hutang dan harus di lunasi hari itu juga. Hutang mendiang paman dan bibinya yang tega melibatkan dirinya yang tak tahu apa-apa, dan akibatnya, Ia harus menanggung beban sendirian ketika orang tuanya dinyatakan meninggal dalam kecelakaan mobil. Karena keadaan y...

    Mature
  • Kesempatan Kedua [Terbit]
    9.3M 373K 33

    [Dihapus sebagian] 21+ Setahun masa pernikahan akhirnya Bara dapati alasan untuk menceraikan Rania. Wanita yang Mama jodohkan dengannya. Rania setuju untuk menandatangani surat cerai mereka jika Bara bersedia memenuhi satu syarat yang ia berikan. _____ "Aku mau hakku dipenuhi sebelum bercerai," kata Rania. "Jangan bil...

    Completed   Mature
  • (bukan) PELAKOR [End]
    882K 29.1K 5

    #FiveSHOOT #21+ Adhina terjerat dalam pelukan Ralfin, pacar dari temannya sendiri. Bukan ia yang minta, sungguh kalaupun bisa dia ingin lari darinya. 🔞Konten dewasa bermuatan adegan eksplisit. *Ini sebenarnya Oneshoot yang berkembang jadi bershoot-shoot(?) karena tuntutan dan Ancaman(?) Dari berbagai pihak. Ttd. Aut...

    Completed   Mature
  • DIHAPUS - Tentang Kita yang Tak Mengerti Makna Sia-Sia
    2.9M 456K 48

    PART 21 - EPILOG SUDAH DIHAPUS - TERSEDIA VERSI CETAK DAN DIGITAL DI GOOGLE PLAYBOOKS. Di usia 28 tahun, Nana kehilangan pekerjaan. Kantor tempatnya bekerja selama lima tahun terus menerus merugi dan akhirnya gulung tikar. Kabar buruknya, kantor bahkan tak sanggup membayar gajinya selama tiga bulan terakhir, apalagi m...

    Completed   Mature
  • DINARA [Tersedia Di Gramedia] ✔
    2.8M 276K 53

    🌻🌻🌻 Menyebalkan adalah ketika dia kembali ke tanah air setelah ditipu oleh mantan kekasihnya sendiri. Dinara patah hati, harga dirinya dilucuti. Pernikahannya dibatalkan. "Saya mau membatalkan reservasi pernikahan atas nama Diana." Di hari yang sama, entah kebetulan macam apa, ada orang yang senasib dengannya. "...

    Completed  
  • Oh My Baby Girl, Im Sorry!!!
    5.9M 200K 13

    DON'T COPAS MY STORY!!! (Part tdk lengkap-sudah terbit) .... "Bara, Killa hamil" adu seorang perempuan berwajah imut bernama Syakilla pada seorang pemuda tampan berwajah dingin dan kejam "Terus?" tanya Bara dengan tatapan datar Killa menatap Bara dengan mata bulatnya yang indah "Terus killa harus gimana?" tanya Kil...

    Completed  
  • 456
    1.1M 141K 55

    Carita, seorang penyintas kekerasan seksual ingin terbebas dari luka masa lalunya setelah delapan tahun mencoba untuk sembuh. Akankah keinginan Carita dapat segera terwujud dengan ia mengizinkan Pradna membantunya? **** Carita adalah seorang recruiter di Elephant Star Corp. yang pernah mengalami pemerkosaan delapan t...

    Completed   Mature
  • Jadi Bunda [TERBIT]
    3.7M 303K 54

    {Novel Tersedia di shopee jaksamedia dan rrains.store} Sebagian besar part telah di hapus, hanya 1-14 saja yang tersedia. Mungkin kisah ini akan terdengar klise di telinga kalian. Bukan cerita tentang turun ranjang atau sejenisnya. Hanya cerita tentang kisah hidup ku. Aku rela menikah dengan kakak dari sahabat ku send...

    Completed  
  • N?
    104K 12.3K 47

    GIRA-BENYA [ON GOING] Kalau cuma untuk menikah, itu gampang. Menjalani pernikahan itu yang sulit, apalagi kalau kita cuma menggampangkan. Peringatan : 1. Banyak kata-kata kasar 2. Kata-kata vulgar 3. Perselingkuhan 4. Banyak bahasa Jawa tanpa terjemahan 5. Cowok-cowok patriarkis 6. Bukan cerita yang kalian cari 7. U...

    Mature
  • Split Up (REPOST)
    67K 3.8K 9

    Miniseri #1 Anin harus menikah dengan Mas Bagus karena kesepakatan antara Paman Feri dan Ayah Adi. Ia menerima dengan lapang, termasuk perasaan yang tumbuh cepat pada laki-laki itu. Tapi bagaimana jika Mas Bagus malah memiliki rencana untuk melepasnya? Apakah Anin harus bertahan dengan perasaannya? Atau pisah secepatn...

    Completed  
  • CONTRACT PARTNER [END]
    4.3M 303K 38

    COMPLETE Highest rank #3 on chicklit (28102017) ¤ ¤ ¤ This is a work of fiction. Names, characters, businesses, places, events and incidents are either the products of the author's imagination or used in a fictitious manner. Any resemblance to actual persons, living or dead, or actual events is purely coincidental. ¤...

    Completed  
  • DEORE [FIN]
    1.5M 133K 32

    Sudah cetak selfpub. ISBN 978-602-489-765-9 Diandra mencintainya jauh sebelum wanita itu mengenal kata cinta. Sayangnya Arjuna hanya menyayangi Diandra sebatas sahabat yang sudah selayaknya adik kandungnya. Sampai pada saat Arjuna hendak berangkat ke luar negeri untuk melanjutkan kuliahnya, Diandra melakukan sesuatu...

    Completed