Select All
  • SETITIK RINDU YANG BERTAMU [HIATUS]
    172 37 7

    Rindu yang asing menyelip ke dalam jiwa Belanca Aurora, sejak ia bertemu dengan sosok sederhana yang memperkenalkan dirinya sebagai Alif. Hidupnya yang kelabu dan monoton sepertinya mulai menemukan ritme melalui bagaimana Alif memperkenalkan dunia kepadanya. Keputus-asaan yang sempat menggerogoti batinnya, akhirnya b...

  • L : Live, Love and Leave (bukan BL)✔️
    23.4K 2K 40

    "Ulah lo kan?!", hardik Hadrian. Hanya satu orang yang bisa membuat hari-hari Drian yang sepi dan tenang menjadi heboh nan menakjubkan. Dia lah Reynanda, tetangga sekaligus teman sejak mereka main pelosotan di TK. Kelakuan Rey yang tak mengenal akal sukses membuat Drian menjadi sorotan, tidak hanya di dunia per-youtub...

    Completed  
  • Samudra Dan Cakrawala
    32.5K 2.9K 29

    "Kamu dan aku tidak akan pernah terpisahkan karena Aku Cakra dan kamu Mudra yang terus membuatku tetap bersinergi di kehidupan ini. Kita dua hal yang berbeda namun satu konsep yang sama, karena Samudra dan Cakrawala adalah bagian dari Semesta Raya." Cakra harus dihadapkan kembali dengan seseorang yang telah lama mengh...

    Completed  
  • AFTER STORY [Spin Off SUPER FRIENDS]
    7.8K 947 35

    Setelah seluruh cerita tragis itu usai. Kirana mencoba untuk melangkah pada babak baru di kehidupannya, di tempat yang baru, dan dengan lingkungan yang baru. Mengejar rasa dan asa yang terasa jauh, mengobati hampanya hati yang berbekas pilu atas kepergian dia yang terkasih dengan terjerat luka yang tak jauh berbeda, n...

  • SUPER FRIENDS
    31.3K 3.6K 72

    Mengisahkan tentang empat remaja yang menjalin ikatan persahabatan melalui serangkaian kebetulan dan kejadian tak terduga yang mereka alami. Ialah Bayu Pradana, mendapat beasiswa di sekolah elit yang setara dengan sekolah Internasional, Ganera High. Disana ia bertemu dengan Segara Adichandra si public figure di kelas...

    Completed  
  • Estuary Rain
    299 49 5

    Kehidupan seseorang Madeleine yang gersang bagaikan gurun sahara yang tak terjamah oleh kesegaran, mampu menarik hati sang pangeran es, Rayn Zhang. Kegersangan itu perlahan dihujani dengan kesegaran, tatkala Rayn mulai masuk ke dalam kehidupan Maddy. Namun, gurun tetaplah gurun dan es tetaplah es. Mereka dua hal yang...

  • Limit Beat
    11.1K 997 25

    Jernihnya air, Jantung yang berdegup, Serta senyum penuh arti Di olimpiade renang antar sekolah menengah, SMA Bougainvillea kembali mengirim dua perwakilan mereka yang selalu bersaing, Kazuto si cowok keturunan Jepang dan Benji si Pangeran Ambisius. Ketika Kazu memilih menyingkir untuk menenangkan degup aneh serta c...

    Completed