Select All
  • Harraz's Obsession
    47.9K 1.2K 9

    Dengan tatapan mata saja dapat membuatkan hati jejaka yang beku itu mencair. Siapa sangka di pertemuan yang singkat dapat membuatkan jejaka itu obsessed dan tertarik pada gadis jelita itu. Pada mulanya mereka hanya bermain mata, bak kata orang "Dari mata turun ke hati". Segala maklumat tentang gadis ini dia sudah keta...

    Mature
  • SURRENDER (END)
    98.6K 8K 26

    Juan merasa hidupnya seperti terombang-ambing ditengah lautan setelah kepergian Ibunya untuk selama-lamanya. Banyak hal tak terduga yang Juan alami setelah kepergian Ibunya. Mulai dari fakta bahwa ia berasal dari keluarga berada hingga fakta bahwa Ibu yang merawatnya selama ini bukanlah Ibu kandungnya. Lantas mampukah...

    Completed  
  • Game Over: Falling in Love
    6.9M 512K 56

    [1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendeka...

    Completed  
  • PANDORA
    216K 29.5K 48

    Sama seperti Pandora, yang dilarang oleh Zeus untuk membuka kotak emas yang dihadiahkan. Aku pun dilarang untuk memasuki Istana Shapirre oleh Kaisar yang merupakan ayahku. Aku yang dipenuhi keingintahuan seperti Pandora pun memasuki istana tersebut. Sebuah pintu megah menyita perhatianku sehingga aku membuka pintu ter...

  • FATE; Rebirth Of The Villaines || END
    227K 16.9K 30

    Louis merupakan seorang antagonis dalam ceritanya sendiri. Dia dengan tega menelantarkan Istrinya, Isabella, beserta anak-anaknya dan mengkhianati mereka. Seharusnya, dia sudah mati dalam kecelakaan setelah memergoki selingkuhannya menjalin kasih dengan Sahabatnya sendiri. Tapi siapa sangka, bukannya mati dan masuk k...

  • Tale Of The Tiger and King
    986K 67.4K 14

    [Nox Series #1] 호랑이 [horang-i] animal Aku hanya membaca sebuah website mengenai mitos-mitos yang melegenda di sekitaran sini, dan sungguh tak kusangka kalau semuanya akan berakhir menjadi seperti ini. Diriku tiba-tiba berpindah ke kerajaan Silla di abad ke-5 masehi yang dipimpin oleh seorang Raja bernama Jinpyeong al...

  • BITTER TRUTH [END]
    9.9M 1.2M 90

    "Buktikan bahwa bukan kau yang meracuninya dengan pedang ini" ucap Duke Hevadal dengan wajah yang sedingin dinginnya pada putri kandungnya sendiri Elleta dengan langkah yang ragu melangkah mengambil pedang yang berada digenggaman Duke saat itu diiringi tatapan jijik kedua kakaknya Dengan pedang yang sudah berada didep...

    Completed  
  • Ellie's Redamancy
    15.2K 2.4K 19

    -Redamancy- A love returned in full; Ini tentang isi hati seorang gadis Belanda yang ditinggal oleh laki-laki yang selalu mengisi penuh hatinya. Ia membenci pribumi, namun ia tergila-gila pada laki-laki yang memiliki setengah darah pribumi dalam dirinya; Hoesni. Elizabeth harus menelan pahit kenyataan cintanya tak pe...

  • Greatest King [SINGHASARI]
    153K 27K 40

    [Dream World] 15+ Penemuan sebuah situs di Kumitir yang diduga sebagai tempat pendharmaan tokoh penting dari Kerajaan Singhasari menarik perhatian keluarga Kerajaan Wilutan untuk meneliti lebih dalam tentang silsilah wangsa Rajasa. Aku dan Kangmas Panji mengikuti ayah pergi ke Malang, tetapi siapa yang menduga kalau a...

  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • The Prince's Knight Princess
    28.9K 3.5K 41

    (Slow Update) The Cursed Destiny, webnovel yang akhir-akhir ini disenangi para remaja. Sebuah novel romansa yang berakhir tragis bagi pemeran utamanya. Alkisah hiduplah seorang pangeran tampan dan jenius. Ia adalah seorang pahlawan hebat, yang punya akhir menyedihkan. Leonel Lyon Drynne adalah pemeran utama pria dalam...

  • Miss Adelaine's Revenge [HIATUS]
    3.9M 498K 83

    Sorak-Sorai yang penuh dengan cacian bergema di setiap penjuru Kerajaan Altasia. Semua orang berkumpul hanya untuk menyaksikan kematiannya. 'Wanita hina!!' 'Bunuh dia!!' 'Sampah Altasia pantas mati!!' 'Akhirnya kematiannya tiba!' Di tengah kerumunan massa yang mengamuk, terlihat seorang wanita yang tertunduk dengan ko...

  • I'm Innocent, Damn It!
    906K 122K 37

    BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!! [MENDING FOLOW DULU MABRO, ABIS ITU BACA TERUS VOTE, HEHEHEH] ⚠️PART ACAK! REVISI SETELAH TAMAT:)⚠️ . . . . Daisy Zelenia dihukum mati atas beberapa tuduhan kejahatan yang tidak ia lakukan. Diakhir hidupnya tak ada yang mempedulikannya, dia sendirian. Di akhir kehidupannya dia hanya ingin kead...

  • Flower in the Duke's Mansion
    298K 35.8K 36

    [ Flower in the Duke's Mansion ] Seorang gadis yang tiba-tiba berpindah ke dunia lain, lalu menjadi seorang budak yang dijual dengan harga tinggi karena fisik langkanya. Hingga kemudian, gadis itu dibeli oleh seorang duke yang keberadaannya penuh dengan misteri dan kegelapan. ⚠️Mengandung kata-kata kasar dan adegan ya...

  • My Antagonis Daddy
    1.2M 151K 39

    Ainsley Catlyn gadis 17 tahun yang meninggal ditangan ayahnya saat sang ayah mabuk. Kehidupan Ainsley tidak lepas dari kekerasan fisik yang selalu ayahnya lakukan setiap hari. Ayahnya adalah seorang pemabuk, yang setiap harinya selalu menyewa wanita-wanita pelacur entah darimana asalnya. Besar di lingkungan yang kera...

  • Write Here
    25K 5.4K 5

    Sejak kecil, Arlyn pengen banget jadi penulis. Tapi, dia sadar kalau ternyata dia nggak pandai buat nulis cerita, dia cuma bisa kagum aja sama karya. Sampai akhirnya dia punya kesempatan untuk kerja di Write Here Publishing, sebuah penerbit yang buat dia nggak cuma bisa kagum sama karya penulis-penulis lainnya. Tapi...

  • Queen of Artanta
    101K 9.3K 14

    Spin off; Ken & Cat Bagi sebuah kerajaan, pewaris tahta adalah segalanya. Oleh karena itu, untuk menjaga keberlangsungan kekuasaan, Pangeran Albern yang telah naik tahta menjadi Raja Artanta dituntut untuk memenuhi tanggung jawab itu. Namun, setelah pernikahan politik yang dijalaninya dalam kurun waktu lima tahun, me...

  • Nobleroid.
    11.8K 1.9K 13

    Kano itu humanoid yang memiliki Artifical Intelligence paling canggih dan memiliki fitur emosi, katanya. Kano itu android yang paling setia, paling sayang pada majikan, katanya. Kano itu robot yang akan melindungi majikan, katanya. Sampai Dion pikir, Kano adalah teman terbaiknya. Omong kosong. Teman terbaik pun juga b...

  • MUTE [H.S]
    10.3K 845 38

    Ketika seorang gadis kaya raya yang memiliki sikap angkuh dijodohkan pada seorang pria bisu oleh ibunya sendiri. Hal itu justru membuat gadis tersebut memberontak dan memperlakukan si bisu dengan tak layak. Akankah pria bisu itu menyerah? ⚠️DILARANG PLAGIAT⚠️ 🔞BERISI ADEGAN DEWASA🔞 ➡️GENRE: ROMANCE, FANFICTION, CRI...

    Completed   Mature
  • Azalea & Alter Ego Boy ✓
    4.7M 949K 89

    [END | PART LENGKAP] #1 in teenlit [28 Oktober 2021] #1 in receh [08 November 2022] #1 in sekolah [03 Desember 2023] Azalea Alyosha Rahardian, gadis cantik dengan temperamen nakal seperti remaja pada umumnya. Terinspirasi dari kisah cinta orang tuanya, dia memutuskan pindah ke sebuah SMA bergengsi sebagai seorang laki...

    Completed  
  • Choco Chips
    893K 104K 68

    "Ma, Yoongi tidak mau punya adik baru! langsung dua pula, super extra biggest no!" --- Bismillah, Start : 13 July 2019 End : - ✒ Story By Lien 🖇 Cover By RiMa_LA

  • LOVE [Poem]
    429K 56.9K 61

    Hidup Go Juda mengerikan, sungguh seperti berenang di lautan bara api panas. Tak pernah mendapat kasih sayang sejak kecil membuatnya hidup tanpa ekspresi. Sedangkan Park Jimin adalah seorang duda dengan satu anak perempuan manis. Istrinya meninggal karena memiliki hati sebaik malaikat. Pria itu benar-benar terpukul ta...

    Mature