Meluapkan apa yang tengah dipikirkan itu terkadang tidak mudah, meskipun semua orang mengatakan "tulislah keluh kesahmu di atas kertas putih." Sekalipun, yang tertulis hanyalah bualan saja yang jauh berbeda sekali dengan pikiran itu sendiri, entah mengapa keadaan seperti ini selalu saja terulang, tetapi tetap saja manusia ini selalu punya caranya sendiri untuk menemukan kata kunci tentang apa yang sebenarnya dikatakan oleh pikiran diri sendiri.
  • JoinedApril 13, 2023

Following

Last Message
AnissaNurHidayah_ AnissaNurHidayah_ Jan 25, 2025 07:40AM
Kata siapa tokoh Risya itu Fiksi? Nyata lohhhh
View all Conversations

Story by AnissaNurHidayah
She Never Know by AnissaNurHidayah_
She Never Know
Risya Azzura, gadis yang bisa dibilang lugu ( kalau berhadapan langsung dengan dunia percintaan ) tapi sangat...
1 Reading List