Semua berawal dari kejujuran. Apapun yang kamu rasakan, tolong luapkan dengan cara yang benar. Karena beberapa rasa ada yang salah makna karena salah cara penyampaian. Aku butuh kata yang lembut dan nada yang lirih untuk bisa mengerti semua apa yang kalian rasakan. Bukan nada tinggi yang semakin melengking dan akhirnya menyakiti hati. Bukan baper atau terlalu sensitif. Tapi inilah caraku memahami apapun rasa yang ingin kalian sampaikan.
- Jakarta, Indonesia
- JoinedJanuary 6, 2016
Sign up to join the largest storytelling community
or
Stories by Annisa Fitriani
- 4 Published Stories
Puisi : Asa Yang Tak Sampai
1
1
1
Kumpulan puisi yang menggambarkan perasaan seseorang yang tak pernah bisa disampaikan oleh siapapun