Elvrer

Selamat senja manusia kuat
          	Dengarkan senja yang menyapa
          	Karena dia menyampaikan salamku...
          	Lihatlah senja yang tersenyum
          	Disitu pula ku tersenyum untuk melepasmu pergi...
          	
          	~Elvraer