Seseorang bertanya: 'kepada siapa kami harus bergaul, wahai syaikh?
Sufyan Ats tsauri menjawab:
"dengan orang orang yang senantiasa mengingatkanmu untuk berzikir kepada Allah, dengan orang-orang yang membuatmu gemar beramal untuk akhirat. Dan, dengan orang-orang yang akan menambah ilmu mu ketika kamu berbicara kepadanya"