Evans_93

Tetes air menghujam bumi
          Cairannya dingin sedingin hati
          Adakah tentangku kau rindui?
          Di sini ku berdiri menunggu mati
          Meregang nyawa karena separuh jiwaku pergi
          
          Indah, kuteriakkan namamu dalam gulita
          Indah, kubisikkan tentangmu dalam do'a
          
          Entah bagaimana lagi kurangkai aksara
          Berharap sekali saja kau kembali menyapa
          Karena tentangmu aku cinta

LaceWalls_Ly93

@ Evans_93  author ini sudah tidak ada ya kak?
Reply

Evans_93

@hershelyah  tentu, sangat mengenalnya. Sedekat hati dan jantung
Reply

hershelyah

@Evans_93 kak kenal sm dia jg?
Reply