Terkadang aku takut dengan hari esok...
Tapi mau bagaimana lagi?
Aku hanya bisa berharap esok akan berjalan lancar sesuai dengan apa yg kita harapkan.
Bukan sekedar jadi harapan, namun jadikan itu nyata.
Rasa takut bisa kita hilangkan dengan perasaan. Oleh karna itu tetap semangat menjalani hidup walaupun kalian lelah.
Setetes demi setetes air mata jatuh dari mataku tiap malamnya untuk menyendiri.
Setiap manusia punya masalah pribadi ataupun keluarga. Tidak ada di dunia ini yang akan selalu bahagia, dan pastinya akan ada cobaan.
Tuhan yang menciptakan kita, dia bagaikan bermain catur dan kita adalah bidaknya. Jangan pernah menyerah dan putus asa, tuhan tau semua tentangmu. Lihat saja, berapa banyak jumlah manusia di bumi ini yang ia ciptakan?
Luar biasa bukan?
Aku benar-benar menyayangi Tuhan, sangat amat mengagumi nya. Karna dia salahsatunya yg mengerti penderita an ku dan semua keluh kesah ku. Hanya Tuhan.
Sekian curhat kali ini... Sasa lega bisa cerita wkwk walopun ga ada yg baca. Tapi rasanya lega banget....