_penahati_
Aku kembali... Kembali membuka lembaran lagi.. Dalam keadaan dan situasi yang telah banyak berubah. Namun tetap dengan hoby yang sama.. Apa yang ku tulis ada kalanya benar, ada kalanya salah, dan ada kalanya sama.. Mohon maaf jika tidak sesuai dengan apa yang diperkirakan. Aku hanya sebatas ingin menjadikan apa yang ada dihati dan pikiranku sebagai kenangan di suatu hari nanti, karena aku adalah seorang pelupa...