Saya adalah seseorang yang suka memandang berbagai hal dari berbagai persepsi.  Namun keterbatasan saya dalam penggunaan kalimat membuat saya minder untuk berinteraksi sosial, bahkan akhirnya membuat saya anti sosial. Tujuan saya menulis agar melatih diri saya untuk dapat mengungkap isi fikiran saya sendiri.
  • JoinedSeptember 26, 2024


Story by Alfi Hdyt
Suratku Untukku by alfian_hidayat
Suratku Untukku
Dalam setiap kehidupan, kita sering kali dihadapkan pada momen-momen yang mengubah arah perjalanan kita. &quo...