Sekarang makin bertebaran, jir. Cerita dari author-author yang 'gak bisa nulis' tapi ngandelin AI untuk nyusun cerita mereka, mulai dari tema, alur, narasi, dll. Bakal kerasa banget bacanya, karna gaya bahasanya gak natural, terlalu kaku, dan terlalu 'indah'. Hati-hati, guys!