febri_79

Sebenernya banyak cerita yang belum direpublish ke sini (dan rencananya akan dipublish), tapi saya mendadak seperti kehilangan arah dengan tujuan akun ini sebenarnya.  Anda pasti menyadari kalo akun ini sangaaatt karedok. Ada fanfic (kebanyakan Vocaloid), ada Original Stories (cerita yang pake tokoh sendiri), dan slot lain yang belum diisi. 
          	Bertahun-tahun saya selalu berada dalam kebingungan setiap kali menulis. Pasti tidak konsisten, karna saya memiliki sembilan akun yang diisi oleh masing-masing cerita berbeda.  Hal itulah yang membuat saya tidak bisa mendapatkan penggemar tetap, hanya para pembaca kunti yang beredar yang jumlahnya bahkan tidak mencapai ratusan. Dengan cara seperti itu, tentu saja saya kesulitan untuk aktif, dan hanya muncul beberapa bulan kemudian. 
          	Saya pun tidak mengulangi kesalahan dengan hanya membuat akun ini sebagai tempat untuk menulis. Tetapi saya malah dibuat bingung dengan tujuan dari akun ini.  Saya sudah kehilangan minat untuk membuat fanfic, meski punya ide yang dianggap menarik. Minat saya terhadap anime hanya sebatas menggambar, sisanya berkurang (baik menonton maupun baca manga). Lagu yang saya dengar pun bukan Vocaloid lagi. Ataupun Original Stories yang kebanyakan bersetting negara luar (negara tanpa nama), cerita seperti itu hampir selalu membuat saya frustasi. 
          	Jadi saya memutuskan untuk beristirahat dari kegiatan menulis cerita fiksi dan tidak mempublish cerita apapun di akun ini.  Hingga saya berhasil menemukan arah dari kegiatan ini, baik genrenya maupun dari hasil yang bisa saya dapatkan dari menulis cerita.

febri_79

Sebenernya banyak cerita yang belum direpublish ke sini (dan rencananya akan dipublish), tapi saya mendadak seperti kehilangan arah dengan tujuan akun ini sebenarnya.  Anda pasti menyadari kalo akun ini sangaaatt karedok. Ada fanfic (kebanyakan Vocaloid), ada Original Stories (cerita yang pake tokoh sendiri), dan slot lain yang belum diisi. 
          Bertahun-tahun saya selalu berada dalam kebingungan setiap kali menulis. Pasti tidak konsisten, karna saya memiliki sembilan akun yang diisi oleh masing-masing cerita berbeda.  Hal itulah yang membuat saya tidak bisa mendapatkan penggemar tetap, hanya para pembaca kunti yang beredar yang jumlahnya bahkan tidak mencapai ratusan. Dengan cara seperti itu, tentu saja saya kesulitan untuk aktif, dan hanya muncul beberapa bulan kemudian. 
          Saya pun tidak mengulangi kesalahan dengan hanya membuat akun ini sebagai tempat untuk menulis. Tetapi saya malah dibuat bingung dengan tujuan dari akun ini.  Saya sudah kehilangan minat untuk membuat fanfic, meski punya ide yang dianggap menarik. Minat saya terhadap anime hanya sebatas menggambar, sisanya berkurang (baik menonton maupun baca manga). Lagu yang saya dengar pun bukan Vocaloid lagi. Ataupun Original Stories yang kebanyakan bersetting negara luar (negara tanpa nama), cerita seperti itu hampir selalu membuat saya frustasi. 
          Jadi saya memutuskan untuk beristirahat dari kegiatan menulis cerita fiksi dan tidak mempublish cerita apapun di akun ini.  Hingga saya berhasil menemukan arah dari kegiatan ini, baik genrenya maupun dari hasil yang bisa saya dapatkan dari menulis cerita.

febri_79

https://my.w.tt/1QaOb0QOI9
          
           [Childhood]
          Aldean dan sang ibu pindah ke sebuah rumah sang berdampingan dengan keluarga---teman ibunya. Ia mulai berteman dengan dua orang anak yang lebih muda darinya. Adik perempuan Stanley,  cukup menggelikan dengan pernyataan cintanya.
          
          [The Truth]
          Shirley membantu dan menemani Aldean yang selalu sendirian di rumah dalam menjalani kehidupan yang monoton ini. Dia juga berusaha untuk mengembalikkan senyuman pemuda yang tak berdamai dengan ibunya itu. Namun, Aldean tidak menyukai sikap itu dan malah memperburuk relasi mereka.
          
          Genre : Romance, Drama