Cuma perempuan kuat yang berani berjalan sendirian di hidupnya, cuma perempuan kuat yang memutuskan pergi setelah hubungannya dirasa tak berhasil.
Sedangkan aku cuma perempuan yang lagi-lagi hanya sanggup memohon agar tak ditinggalkan, karena aku terlalu lemah menghadapi hidup yang begini beratnya.