https://my.w.tt/et7EzI16eZ
Althara Farra. Cewek tomboi itu sangat benci dengan Harris Revano---teman sekelasnya yang sangat terkenal keisengannya sekaligus rival taekwondonya.
Tak hanya itu, Tara mempunyai banyak rahasia yang disimpannya. Teman-teman disekolahnya tidak ada yang tahu jika Ia dan Andra mempunyai suatu hubungan. Diantara teman sekolahnya---hanya Faya dan Dani yang mengetahui rahasia itu.
Sebelumnya tak ada yang pernah melihat Tara menangis, sekalipun Fa ya teman sebangkunya.
Tapi ternyata orang yang dibencinya---pernah melihatnya sedang menangis.
Copyright ©2019