Entah kamu lihat pesan aku ini atau enggak, intinya aku cuma mau ngungkapin perasaanku setelah baca cerita kamu yang judulnya Heartache. Sumpah, aku bener-bener sedih banget. Di sela-sela aku baca bagian part-part terakhir, dimana hubungan Alea dan Rei diujung tanduk, aku gak berhenti nangis bacanya. Hatiku ikutan sakit. Dadaku sesak bukan mainn. Air mataku ngalir terus tanpa mau berhenti. Aku bisa rasain gimana rasanya jadi Alea yang begitu kuat dan tegar setelah tau sosok yang begitu dia cintaii, menyakiti dia dengan cara yang sama sekali aku gak habis pikir. Di balik kesempurnaan Rei menyayangi, mencintai, dan memberi perhatiannya dengan Alea, ternyata di belakang Alea, Rei bersama cewek lain yang kenyataannya cinta pertamanya. Banyak lagi yang aku sedihin dari cerita kamu. Hatiku ikutan hancur. Dadaku sesak. Air mataku terus bercucuran. Sesakit itu memang mencintaiii. Demi menjaga hubungan agar tetap membaik, kita sebagai perempuan rela menyakiti diri sendiri dengan berpura-pura tegar dan baik-baik aja. Aku nangis kejer. Tanggung jawabbbbbb:'):')