Hai, aku Shafa Nanda 🌻
Aku menulis karena percaya setiap luka punya cerita, dan setiap cerita bisa menyembuhkan.
Karya-karyaku banyak terinspirasi dari perjalanan hidup, pencarian jati diri, dan harapan yang tidak pernah padam.
📖 Saat ini aku sedang menulis "Hilang Arah", kisah tentang kehilangan, keluarga, dan keberanian untuk menemukan cahaya baru.
Kalau kamu suka cerita dengan nuansa emosional, penuh makna, dan dekat dengan kehidupan sehari-hari-mungkin kamu akan betah di sini.
Jangan lupa follow akun ini supaya nggak ketinggalan update terbaru, ya ✨
- JoinedAugust 22, 2016
- website: Instagram : @shfnnd10
- facebook: shafananda's Facebook profile
Sign up to join the largest storytelling community
or
Hai ka. Aku baru buat cerita nih baru belajar si tapi jangan lupa di lihat ya ka jangan lupa juga vote dan komentarnya karna vote dan komentar kalian berarti banget buat aku. Di baca ya ka siapa tau...View all Conversations
Stories by shafananda
- 6 Published Stories
Hilang arah
8
1
2
Hidup tidak selalu berjalan sesuai peta.
Seorang anak tumbuh tanpa peran seorang ayah, tanpa cahaya yang menu...
+11 more
LANGKAH YANG SALAH
10
3
3
bukan prihal aku ataupun kamu yang salah. Tak sepenuhnya rasa yang kita miliki pun salah, memang dari awal ta...
GAGAL.
659
104
12
bila yang tulus selalu di sakiti aku harus jadi apa supaya ga disakitin ? - glenca salsabillah
kalo aku ga ad...
+1 more