ᯓ★
KEMBALI MEMPERINGATKAN bahwa akun ini digerakkan oleh (hanya) satu orang penulis di dunia nyata dengan nama Carolyna Trista. Segala alias, interaksi, maupun konten yang dihasilkan atas nama STUDIO MAIA merupakan konstruksi fiktif. Penulis memainkan perannya sebagai STUDIO MAIA (dan tokoh misterius May) lewat akun-akun yang bersangkutan untuk membantu pembaca meresapi kisah lebih dalam. Segala pesan penulis akan ditandai dengan simbol yang sudah tertera di atas.
Selamat tenggelam dalam dunia STUDIO MAIA!