
miyarzz
Kita bersama, tapi mengapa rasa ini hilang. Kita berdua, tapi mengapa aku merasa hampa. Seakan hadirku tak membawa arti yang bermakna untukmu. Haruskah aku melenggang pergi? Pun haruskah aku melepaskanmu? Aku tak ingin kita semakin hilang dan jauh. Meninggalkan jejak lara yang tak mampu untuk kuhapus kenangannya. Tapi aku yakin ada sedikit celah disana untuk memperbaiki semua ini. Namun kau tetap memilih pergi. -An. https://my.w.tt/KbHuP8D5D8